Samosir Terkini
HUT XXI Samosir, Gubsu Bobby Nasution Serahkan Aset Pemprovsu ke Kabupaten Samosir
Pada Hari Ulang Tahun (HUT) XXI Samosir, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Bobby Nasution turut hadir.
Penulis: Maurits Pardosi | Editor: Randy P.F Hutagaol
Kedua, Keterbatasan anggaran tidak alasan tidak mensejahterakan masyarakat, kepala daerah menggali potensi dan kesejahteraan masyarakat.
Ketiga, Kepala daerah harus segera turun kepada masyarakat, membuat program yang mensejahterakan masyarakat.
Dengan demikian, ia menegaskan agar OPD menjalin sinergitas yang baik demi kesejahteraan masyarakat. Seluruh jajaran diharapkan mampu menggali potensi artinya perlu kreativitas, memberi ide dan gagasan agar Samosir lebih sejahtera.
"Apa yang disampaikan presiden, saat ini langsung diaplikasikan Gubsu dan langsung turun menyapa kita masyarakat Samosir," tuturnya.
Ia juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat Samosir atas dukungan dalam penyelenggaraan pemerintahan dan kepercayaan yang diberikan sehingga ia dapat memimpin kembali Kabupaten Samosir 5 tahun kedepan.
"Atas nama pemerintah, saya ucapkan terima kasih kepada masyarakat yang telah memberi kesempatan kepada kami untuk bisa melayani. Terima kasih atas semua doa dan dukungannya," terangnya.
"Mohon doa semoga kami bisa memberi yang terbaik agar Samosir dapat unggul inklusif dan berkelanjutan," pungkasnya.
(cr3/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Event Internasional ToTK di Samosir akan Digelar, Jumlah Pendaftar Sudah Capai Seribuan |
|
|---|
| Pemkab Samosir Minta Distributor Tak Jual Pupuk Subsidi di Atas HET, Berikut Rincian Harganya |
|
|---|
| Lakalantas Motor vs Truk di Pangururan Samosir, Satu Tewas |
|
|---|
| Heboh Bayi 3,5 Bulan Diduga Dicabuli di Samosir, Begini Kata Polisi |
|
|---|
| Diduga Vantas Hotel di Samosir Langgar Sempadan Danau Toba, Miarlyin: Jembatan Menjolok 100 Meter |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Perayaan-HUT-XXI-Samosir-berlangsung-pada-tanggal-6-Maret-2025.jpg)