Berita Viral

Terungkap Sosok Pelaku Pembunuhan Feni Ere, Dicurigai Keluarga Korban: Kami Gak Bisa Menangkapnya

Paman korban menyebut Feni Ere ditemukan sudah jadi kerangka 10 hari sebelum hari ulang tahunnya.

Istimewa
JADI KERANGKA: Feni Ere (28), wanita berdarah Toraja, Sulawesi Selatan yang dilaporkan hilang pada 27 Januari 2024 lalu. Pemakaman dilakukan hari ini, Sabtu (22/2/2025), di kampung halaman neneknya di Pantilang. (Istimewa) 

“Kami sudah berkoordinasi dengan Resmob Polda Sulsel untuk menyelidiki mobil korban yang saat ini ada di Makassar."

"Kami meminta Polda Sulsel meminta keterangan dari sekuriti yang pertama kali menemukan mobil milik Feni di Makassar,”kata AKP Sayed.

Paman Feni, Farwi, mengatakan mobil ditemukan terparkir di rumah kosong selama dua bulan dan satpam melaporkan hal itu ke polisi.

"Itu mobil dilaporkan oleh security perumahan, karena sudah 2 bulan terparkir tidak ada orangnya," bebernya.

Pacar Feni Ere Kerap Berbuat Kasar

Seorang saksi yang diperiksa bernama Monik, teman dekat Feni Ere.

Monik menyatakan, pacar Feni berinisial ADT sering berbuat kasar.

"Toxic emang pacarnya itu, entah kenapa dia (Feni) masih mau bertahan," tuturnya.

Monik pun berharap, tersangka pembunuhan Feni dapat segera ditangkap.

"Semoga pelaku sebenarnya bisa segera ditemukan dan kasusnya diselesaikan," lanjutnya.

Artikel ini sudah tayang di Tribunnews.com

(*/ Tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram Twitter dan WA Channel

Sumber: Tribunnews
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved