Medan Terkini
Ratusan Masyarakat Mulai Padati Lapangan Benteng, Ada Pesta Kembang Api dan Penampilan Band Radja
Pemko Medan mengadakan kegiatan semarak tahun baru di Lapangan Benteng Medan, Jalan Pengadilan Kota Medan.
Penulis: Anisa Rahmadani | Editor: Randy P.F Hutagaol
"Jemaah tadi, banyak ibu-ibu, mudah-mudahan kita jaga anak anak kita untuk menjauhi narkoba.Anak-anak sekarang, enggak kaya dulu barang narkoba barang yang mahal, tv bisa hilang krn narkoba. Tapi sekarang ada paket paket narkoba yang murah, itu yang harus diwaspadai, uang jajan yang dikasih itu yang harus di pantau," ucapnya.
Sementara itu, Bobby juga menyampaikan harapannya untuk warga Medan dan sumut agar di tahun 2025 lebih sejahtera lagi.
"Berharap juga di tahun 2025 baik itu warga Medan dan Sumut lebih sejahtera bahagia dan terhindar dari bencana," ucapnya.
Bobby Nasution juga meminta masyarakat yang datang ke acara pesta kembang api di Lapangan Benteng untuk menjaga kondusifitas.
"Nanti malam pemko Mengadakan kegiatan pesta kembang api, kita harap masyarakat menjaga kondusifitas selama kegiatan berlangsung," jelasnya.
Untuk diketahui, Pemko Medan mengadakan sejumlah kegiatan menyambut pergantian Tahun Baru ini.
Seperti Doa dan Dzikir bersama yang digelar pagi tadi di Masjid Raya Al-Mashun. Kemudian, pesta kembang api dan ada penampilan band Radja dan Endak Soekamti di acara puncak Tahun Baru nanti.
(Cr5/tribun-medan.com)
Update berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Didakwa Terima Uang Rp 50 Juta terkait Korupsi Jalan, Topan Ginting Terancam 20 Tahun |
|
|---|
| Tanggapan Edy Rahmayadi setelah Didoakan Ketua PDIP Sumut Jadi Gubernur di 2029 |
|
|---|
| Pelaku Pembakaran Rumah Hakim Dikabarkan Ditangkap, Begini Tanggapan Kapolrestabes Medan |
|
|---|
| Kronologi Pembunuhan Mahasiswa UMA di Medan, Pelaku Sempat Kabur dan Kembali Lagi ke Rumah Korban |
|
|---|
| Sebelum Dibunuh, Mahasiswa UMA Medan dan Pelaku Sempat Isap Ganja Bareng |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/sejumlah-masyarakat-sedang-mengantre-di-pintu-masuk-Lapangan-Benteng1.jpg)