Sumut Memilih

Kala Surya Panggil Bobby Pak Gubernur : Sebagai Wakil Saya Tak Akan Mendahului

Keduanya meraih 62,71 persen suara unggul jauh dari pasangan Edy Rahmayadi dan Hasan Basri Sagala yang meraih 37,29 persen suara. 

Penulis: Anugrah Nasution | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/DANIL SIREGAR
Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumut nomor urut satu Bobby Nasution (kiri) dan Surya memberikan keterangan kepada pendukungnya terkait perolehan suara hasil quick count di Rumah Pemenangan Bobby-Surya, Jalan Putri Hijau, Medan, Rabu (27/11/2024). Berdasarkan hasil quick count sementara dari beberapa survei, pasangan Bobby-Surya unggul suara diatas 60 persen atas pasangan Edy-Hasan. 

Hinca mengatakan Bobby-Surya akan berkolaborasi dengan masyarakat membangun Sumut. 

Politisi Demokrat itu pun berharap keduanya dapat menjaga kekompakan dalam membangun Sumut. 

"Saya ucapkan terima kasih kepada seluruh partai politik yang telah mendukung kami. Semoga kita terus bersama sampai pelantikan dan bekerja nantinya sebagai gubernur dan wakil gubernur. Kepada Pak Surya saya sampaikan, semoga kita bisa menjaga kekompakan saat bekerja maupun di luar pekerjaan," ujar Hinca. 

(cr17/tribun-medan.com) 

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved