Sumut Terkini
Daftar Nama Ketua dan Anggota DPRD Sumut Tiap Komisi A hingga E Periode 2024-2027
Nama-nama ketua dan anggota komisi A-E DPRD Sumut. Penetapan ini bagian penetapan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) untuk masa jabatan 2024-2027.
Penulis: Dedy Kurniawan | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN-MEDAN.com, MEDAN - Berikut nama-nama ketua dan anggota komisi A-E DPRD Sumut. Penetapan ini bagian penetapan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) untuk masa jabatan 2024-2027.
Wakil Ketua I DPRD Sumut, Sutarto mengatakan, AKD DPRD Sumut memiliki masa jabatan dua setengah tahun. Untuk sisanya nanti akan dibentuk lagi pada 2027 mendatang.
"A hingga E udah kemarin ditetapkan, ini juga para pimpinan atau ketua komisi juga sudah disahkan sampai 2027, karena kalau AKD itu cuman dua setengah tahun, nanti setelah itu bakal dirombak lagi, makanya dia sampai 2027," ujarnya Kamis (21/11/24).
Melalui data yang diberikan oleh Kepala Bagian (Kabag) Persidangan DPRD Sumut, Lutfi Sirait, berikut daftar lengkap Komisi A hingga E DPRD Sumut:
Komisi A Bidang Pemerintahan
Ketua: Usman Jakfar
Wakil Ketua: Zeira Salim Ritonga
Sekretaris: Henry Dumanter Tampubolon
Anggota:
- Irham Buana Nasution
- Wagirin Arman
- Megawati Zebua
- M Yusuf
- Budi
- Erni Ariyanti
- Landen Marbun
| Bobby Nasution Sepakat TPL Ditutup Usai Bertemu Dengan Tetua Adat: Paling Lama Seminggu |
|
|---|
| Bertemu Tetua Adat Selama 2 Jam, Bobby Sepakat TPL Ditutup: Surat Rekomendasi Paling Lama Seminggu |
|
|---|
| Tahun 2026, Dinas PRKP Siantar Pakai Eks-Rumah Singgah Covid-19 Sebagai Kantor Baru |
|
|---|
| Akademisi Asia Tenggara Bedah Geopolitik Presiden Prabowo dalam Seminar Internasional di UINSU |
|
|---|
| Polres Tanah Karo Terbitkan Informasi DPO Pelaku yang Terlibat Dalam Pembunuhan Warga Nias |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Rapat-Paripurna-DRPD-Sumut-2024-telah-melantik-4-Wakil-Ketua-DPRD-Sumut_.jpg)