TRIBUN WIKI

Profil Rafael Struick, Penyerang Muda Timnas Indonesia Berdarah Campuran Belanda

Rafael Struick merupakan pemain Timnas Indonesia berdarah campuran Belanda. Ia lahir di Leidschendam, Belanda pada 27 Maret 2003.

Editor: Array A Argus
Instagram @rafaelstruick
Rafael Struick 

TRIBUN-MEDAN.COM,- Rafael Struick merupakan pemain Timnas Indonesia.

Ia merupakan penyerang muda berbakat yang cukup menonjol di Timnas Indonesia.

Namun, baru-baru ini, ada kabar tak sedap tentang Rafael Struick.

Konon posisinya terancam sebagai tim penyerang.

Baca juga: Profil Johanis Tanak, Calon Pimpinan KPK yang Ingin Hapuskan Operasi Tangkap Tangan

Sebab, saat ini Indonesia mendapat amunisi baru, yakni Ole Romeny.

Ole sebelumnya sudah bertemu dengan Ketua Umum PSSI Erick Thohir.

Keduanya sudah saling bersalaman, dan Ole dalam waktu dekat akan turut membela Timnas Indonesia. 

Profil Rafael Struick

Rafael Struick memiliki nama lengkap Rafael William Struick.

Ia lahir di Leidschendam, Belanda pada 27 Maret 2003.

Meski lahir di Belanda, Struick memiliki garis keturunan Indonesia.

Sang ayah, yakni Brian Struick merupakan warga negara Belanda keturunan Indonesia. 

Baca juga: Profil Dinda Teratu, Penyayi Dangdut yang Lagi Bersinar Berkat Lagu Gara-gara Sebotol

Sedangkan ibunya, Soraya Noraly Soedito merupakan warga Belanda keturunan Suriname-Jawa.

Struick pertama kali diproyeksikan Shin Tae-yong untuk memperkuat Timnas U20 Indonesia untuk Piala Dunia U20.

Sayangnya, Indonesia batal tampil di Piala Dunia U20 setelah status tuan rumah dicabut.

Namun, proses naturalisasi Rafael Struick tetap berjalan hingga akhirnya resmi menjadi WNI pada Senin, 22 Mei 2023, bareng dengan Ivar Jenner.

Karier Rafael Struick

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved