PON 2024
5 Kelas Cabor Gulat PON XXI Aceh-Sumut Usai Dipertandingkan, Berikut Daftar Peraih Medali Emas
Dari kelima kelas tersebut, perebutan medali emas pada gaya bebas kelas 57 kilogram putra berlangsung menarik dan menegangkan.
Penulis: Muhammad Anil Rasyid | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/ANIL
Perebutan medali emas pada Cabang Olahraga (Cabor) Gulat PON XXI Aceh-Sumut gaya bebas kelas 57 kilogram putra antara Atlet Kaltim dan Jatim yang digelar di Gedung Olahraga (GOR) Binjai, Kelurahan Rambung Barat, Kecamatan Binjai Selatan, Sumatera Utara, berlangsung menegangkan, Senin (16/9/2024) malam.
3. Beni Hendro - Jambi (perunggu)
4. Jajang Juandi - Jabar (perunggu)
Kelas Gaya Bebas 74 Kg Putra
1.Gilang Ilhaza - Sumbar (emas)
2. Sirajuddin Akram - Jabar (perak)
3. Rachmat Hadi Wijaya - Jatim (perunggu)
4. Yarlikhaya Hamza - Kalsel (perunggu)
Kelas Gaya Bebas 97 Kg Putra
1. M Rudiansyah - DKI Jakarta (emas)
2. Reyna Fadly - Papua (perak)
3. Husnul Amri - Sumbar (perunggu)
4. Junaidi Sembiring - Sumut (perunggu)
Kelas Gaya Bebas 125 Kg Putra
1. Ahmad Umar - Jateng (emas)
2. Muhamad Laudio - Jabar (perak)
Berita Terkait: #PON 2024
| Wali Kota Siantar Wesly Silalahi: Kalau Kurang Ongkos Bilang, Serahkan Bonus ke Atlet PON XXI 2024 |
|
|---|
| Serahkan Bonus ke Atlet PON XXI 2024, Wali Kota Siantar Wesly Silalahi: Kalau Kurang Ongkos Bilang |
|
|---|
| Pemprov Sumut Upayakan Bonus Atlet Peraih Medali di PON 2024 Dicairkan Paling Lama Februari 2025 |
|
|---|
| Kontingen Sumut di PON 2024 Resmi Dibubarkan, Pemprov Apresiasi Capaian Prestasi Atlet |
|
|---|
| Samuel Berharap Pemprov Sumut Bisa Memperhatikan Masa Depan Atlet Peraih Medali di PON 2024 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Perebutan-medali-emas-pada-Cabang-Olahraga-Cabor-Gulat.jpg)