Berita Seleb

Masuk Penjara Lagi, Angela Lee Diduga Pakai Modus Ini saat Menipu Korban Tas Branded

Korban Angela Lee sekaligus penjual tas branded, Francisca Indriati mengungkapkan modus yang diduga dilakukan sang selebritis

|
Instagram
SOSOK Angela Lee, 2 Kali Ditangkap Penipuan Tas Mewah, Sempat Pacari Kurir Narkoba Fredy Pratama 

Sebelumnya, Angela Lee juga sempat merasakan dinginnya lantai tahanan pada 2017 lalu.

Sempat Pacari Kurir Narkoba Fredy Pratama

Angela Lee juga sempat diperiksa karena menerima aliran dana dari jaringan narkoba Fredy Pratama.

Angela Lee merupakan aktris sekaligus model Indonesia.

Angela Lee lahir di Semarang, Jawa Tengah tepatnya pada 14 Maret 1987.

Ia pernah menikah dengan pria bernama David Hardian Sugito.

Angela Lee.
Angela Lee. (Instagram)

Orang tuanya bernama Jexelz Lee dan ibunya, Ken Lee.

Sejak kecil selebgram ini gemar mengikuti kegiatan-kegiatan seni.

Hingga ia tumbuh dewasa, ia kerap mengikuti ajang pemilihan model dan menyanyi.

Sebelum terjun ke dunia hiburan, Angela Lee menempuh pendidikan di UNAKI, Semarang, Jawa Tengah dengan mengambil jurusan akuntansi.

Angela Lee dikenal sebagai selebgram yang sering menyuguhkan konten humor.

Dengan ciri khas logat Jawanya yang medok, unggahan dan parodi Angela selalu dinantikan para pengikutnya di Instagram.

Followes yang mencapai 1,6 juta dan kemampuannya melawak itupun menjadi selebgram yang sering menerima endorsement.

Selain menjadi selebgram, ternyata Angela merupakan seorang pecinta game.

(*/ Tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram Twitter dan WA Channel

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved