Lirik Lagu
Lirik Lagu Batak Boan Ma Nasa Lomom yang Dipopulerkan Marsada Star
Lirik lagu berjudul Boan Ma Nasa Lomom merupakan lagu Batak yang menceritakan tentang seorang pria yang merelakan kekasih hatinya.
Editor:
Randy P.F Hutagaol
TRIBUN-MEDAN.com – Lirik lagu berjudul Boan Ma Nasa Lomom merupakan lagu Batak yang menceritakan tentang seorang pria yang merelakan kekasih hatinya pergi dengan lelaki pilihannya.
Lirik lagu Batak Boan Ma Nasa Lomom dipopulerkan oleh Marsada Star.
Lirik lagu Batak Boan Ma Nasa Lomom diciptakan oleh Nahum Situmorang.
Berikut Arti dan Lirik Lagu Batak Boan Ma Nasa Lomom
Boan ma nasa lomom
Tuntun nasa roham
Manang na tu dia ho
Pillit ma hasudungan ni roham
Jala na malo manganju ho
(Pergilah sesukamu
Ikuti kemauan hatimu
Ke manapun kau pergi
Pilihlah kekasih hatimu
Yang bisa memahamimu)
Berita Terkait: #Lirik Lagu
| Lirik Lagu Batak Mauas Di Hajolmaon yang Dipopulerkan oleh Mata Mual |
|
|---|
| Lirik Lagu Batak Hosakkon Pe Lehononku Do yang Dipopulerkan oleh Natama Voice |
|
|---|
| Lirik Lagu Karo Singenan Ula Min Sirang yang Dipopulerkan oleh Rimta Br Ginting |
|
|---|
| Lirik Lagu Karo Kena Ku Kena yang Dipopulerkan oleh Averiana Barus |
|
|---|
| Lirik Lagu Karo Kaling Pit Pit yang Dipopulerkan oleh Eso Pandia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Lirik-Lagu-Batak-Boan-Ma-Nasa-Lomom.jpg)