TRIBUN WIKI

Sinopsis Film Sekawan Limo, Kisah Horor Komedi Berlatar Cerita Iblis Gunung Madyapuro

Sinopsis film Sekawan Limo yang berkisah tentang iblis Gunung Madyapuro, namun dibalut dengan cerita komedi

Editor: Array A Argus
Tribun Palu
Sinopsis film Sekawan Limo 

TRIBUN-MEDAN.COM- Pada Juli 2024 ini, ada beragam film layar lebar menarik yang tayang di bioskop.

Satu diantaranya adalah film Sekawan Limo.

Film Sekawan Limo ini merupakan garapan Bayu Skak.

Meski bergenre horor komedi, film ini dijamin bikin kamu ngeri dan tertawa.

Baca juga: Sinopsis Film Jurnal Risa by Risa Saraswati, Kisah Hantu Samex yang Menyeramkan

Dilansir dari Tribun Video, Bayu Skak bersama rumah produksi Starvision akan memberikan pengalaman baru bagi penontonnya dengan menawarkan film horor yang dibalut komedi.

Perpaduan horor dan komedi kemungkinan akan bisa memberikan suasana baru dan segar bagi para penonton.

Dalam film kali ini, Bayu Skak juga akan turut membintangi karyanya sendiri bersama sederet aktor dan aktis lainnya, seperti Nadya arina, Keisya Levronka, Dono Pradana, dan masih banyak lagi.

Baca juga: Sinopsis Despicable Me 4, Momen Gru Melawan Aksi Balas Dendam Maxime Le Mal

Sinopsis Film Sekawan Limo

Secara keseluruhan, Sekawan Limo menceritakan Bagas, Dydy, dan Deri yang merupakan podcaster yang kerap membagikan pengalaman mereka saat mendak gunung.

Cerita berawal ketika mereka mendaki Gunung Madyapuro dan setelahnya, ketiganya melakukan rekaman podcast di studio.

Hal mistis terjadi ketika mereka sedang menceritakan pengalaman mereka saat mendaki.

Baca juga: Sinopsis Film Twilight of The Warriros: Walled In, Perjuangan Seorang Pria di Kota Bertembok

Tampaknya, iblis di Gunung Madyapuro mengikuti mereka hingga di studio dan membuat suasana sepanjang remakan podcast kacau.

Dengan suasana mencekam yang dihadirkan dan balutan komedi, diyakini film Sekawan Limo akan sukses seperti film pendahulunya 'Agak Laen'.

Penasaran bagaimana film horor yang dibalut komedi ini akan disajikan? Nantikan film Sekawan Limo di seluruh bioskop Indonesia tahun ini ya, Tribunners.

Berikut daftar pemain yang akan membintangi film Sekawan Limo:

Bayu Skak

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved