Tribun Wiki

75 Contoh Soal Akademik dan Contoh Soal Psikotes Polri 2024 Beserta Kunci Jawabannya

Berikut ini adalah contoh soal akademik dan contoh soal psikotes Polri 2024 yang bisa Anda pelajari di rumah

Editor: Array A Argus
Humas Polda Gorontalo
Ilustrasi tes masuk anggota Polri 

TRIBUN-MEDAN.COM,- Pada April 2024 kemarin, Polri membuka penerimaan untuk Akademi Polisi (Akpol), Bintara, dan Tamtama.

Pendaftaran dilakukan dengan registrasi online di tautan https://penerimaan.polri.go.id/ dan verifikasi ke Polres atau Polda setempat.

Terdapat sejumlah tahapan seleksi berupa pemeriksaan/pengujian bagi calon anggota Tamtama Polri 2024.

Satu diantaranya menyangkut tes akademik dan tes psikotes.

Berikut ini adalah contoh soal akademik dan contoh soal psikotes yang bisa Anda pelajari di rumah.

Dengan catatan, bahwa contoh soal akademik dan contoh soal psikotes ini cuma sebatas contoh, sehingga sangat mungkin berbeda dengan soal yang asli.

1. Selisi umur adik dan kakak adalah 9 tahun. Jika perbandingan umur mereka adalah 4 : 7, tentukan umur kakak...

A. 12 tahun
B. 15 tahun
C. 18 tahun
D. 21 tahun
E. 24 tahun

Jawaban : D

2. Jumlah umur Susi dan Andre adalah 40 tahun. Jika perbandingan umur mereka adalah 5 : 3, tentukan umur Susi ....

A. 15 tahun
B. 20 tahun
C. 25 tahun
D. 30 tahun
E. 35 tahun

Jawaban : C

3. Nova memiliki 7 jepit rambut lebih banyak dari Louise. Jika perbandingan banyak jepit rambut mereka adalah 6:5, tentukan banyak jepit rambut milik Nova...

A. 28 buah
B. 35 buah
C. 42 buah
D. 47 buah
E. 56 buah

Jawaban : C

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved