Idul Fitri 2024
25 Kumpulan Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri dalam Bahasa Inggris dan Artinya
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah. Mohon maaf lahir dan batin. . .
Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Salomo Tarigan
TRIBUN-MEDAN.COM – Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah.
Mohon maaf lahir dan batin.
Umat muslim merayakan Hari Ray aIdul Fitri setelah hampir 1 bulan lamanya menjalankan ibadah puasa.
Idul Fitri menjadi momen untuk memperkuat silaturahmi. satu di antaranya, yakni dengan menyampaikan ucapan Hari Raya Idul Fitri.
Dalam era digital seperti sekarang, mengirim ucapan selamat Idul Fitri melalui pesan teks, media sosial telah menjadi tradisi yang semakin populer.
Mengirim ucapan selamat Hari Raya Idul Fitri merupakan cara yang baik untuk menjaga hubungan dan koneksi emosional dengan orang-orang terdekat, terutama mereka yang mungkin jauh di luar jangkauan fisik.
Berikut kumpulan ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri dalam bahasa Inggris dan artinya.
1. "May the blessings of Allah fill your life with peace, joy, and prosperity. Eid Mubarak!"
(Semoga berkah Allah mengisi hidupmu dengan kedamaian, kebahagiaan, dan kemakmuran. Selamat Idul Fitri!)
2. "Wishing you and your family a joyous Eid filled with love and happiness. Eid Mubarak!"
(Semoga Anda dan keluarga mendapatkan Idul Fitri yang penuh dengan cinta dan kebahagiaan. Selamat Idul Fitri!)
3. "May this Eid bring you closer to your loved ones and Allah's divine blessings. Eid Mubarak!"
(Semoga Idul Fitri ini membawa Anda lebih dekat dengan orang yang Anda cintai dan berkah ilahi Allah. Selamat Idul Fitri!)
4. "Sending warm wishes on Eid ul-Fitr. May it bring you peace and prosperity. Eid Mubarak!"
(Mengirimkan ucapan hangat di Hari Raya Idul Fitri. Semoga membawa kedamaian dan kemakmuran bagi Anda. Selamat Idul Fitri!)
5. "May the magic of this Eid bring lots of happiness into your life and fill your heart with love. Eid Mubarak!"
| Kisah Dwi Rizky Jalani Lebaran di Jepang, Rindu Momen Berburu THR bersama Keluarga |
|
|---|
| 15 April Jadi Puncak Arus Balik di Tol Belmera, Ini Kata Jasa Marga |
|
|---|
| Tampilan Baru Penangkaran Buaya Asam Kumbang, Jadi Pilihan Libur Lebaran Warga Medan |
|
|---|
| Hingga Hari H Idul Fitri 1145 H, ASDP Danau Toba Seberangkan 22.793 Ribu Penumpang |
|
|---|
| 849 Warga Binaan Terima Remisi Idul Fitri 1445 Hijriah di Lapas Siantar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Ilustrasi-ucapan-Selamat-Hari-Raya-Idul-Fitri.jpg)