Berita Viral
PPP tak Lolos Batas Ambang, 19 Kursi Parlemen DPR RI Melayang Meski Ada Sandiaga Uno
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) tak lolos ambang batas, 19 kursi parlemen DPR RI melayang meski ada Sandiga Uno.
Editor:
Liska Rahayu
HO
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno yang juga kader PPP secara terang-terangan menyatakan siap jika diajak Prabowo-Gibran masuk kabinet.
"Pertama (targetnya) PPP lolos parliamentary threshold (ambang batas parlemen) dan kursi DPR bertambah, itu target internal PPP," ungkapnya.
Saat bergabung dengan PPP, Sandiaga Uno juga sempat masuk bursa bakal calon wakil presiden (bacawapres) Ganjar Pranowo.
Perolehan Suara Partai dalam Pileg 2024
Selengkapnya, berikut perolehan suara partai politik pada Pemilu Legislatif 2024 yang dibacakan KPU melalui berita acara:
- PKB: 16.115.655 suara
- Gerindra: 20.071.708 suara
- PDIP: 25.387.279 suara
- Golkar: 23.208.654 suara
- NasDem: 14.660.516 suara
- Partai Buruh: 972.910 suara
- Partai Gelora: 1.281.991 suara
- PKS: 12.781.353 suara
- PKN: 326.800 suara
- Hanura: 1.094.588 suara
- Garuda: 406.883 suara
- PAN: 10.984.003 suara
- PBB: 484.486 suara
- Demokrat: 11.283.160 suara
- PSI: 4.260.169 suara
- Perindo: 1.955.154 suara
- PPP: 5.878.777 suara
- Partai Ummat: 642.545 suara
8 Partai Politik Lolos Ambang Batas Parlemen di Pileg 2024
- PDIP: 25.387.278 suara (16,72 persen)
- Golkar: 23.208.654 suara (15,28 persen)
- Gerindra: 20.071.708 suara (13,22 persen)
- PKB: 16.115.655 suara (10,61 persen)
- NasDem: 14.660.516 suara (9,65 persen)
- PKS: 12.781.353 suara (8,42 persen)
- Demokrat: 11.283.160 suara (7,43persen)
- PAN: 10.984.003 suara (7,23 persen)
(*/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
Berita Terkait: #Berita Viral
| NASIB Darma Washington Munthe Kritik Penyaluran BLT Agar Lebih Baik Malah Kini Muncul Minta Maaf |
|
|---|
| Mantan Istri Diisukan Selingkuh, Virgoun Diduga Sindir Inara Rusli, Singgung Kedok Agama |
|
|---|
| NASIB Karyawan Koperasi Asal Simalungun Bakar Rumah Nasabahnya di Wonogiri, Kini Ditangkap |
|
|---|
| PILU Penjaga Kantin di Bogor Dibunuh Tetangga yang Gelapkan Tabungannya, 2 Tahun Nabung Untuk Umrah |
|
|---|
| HOTMAN PARIS Tak Pengacara Nadiem Lagi di Tengah Kejagung Selidiki Kasus Investasi Telkomsel ke GoTo |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Sandiaga-Unoss.jpg)