Berita Viral

EMPAT Sosok Ini Diprediksi Maju sebagai Calon Gubernur-Wakil Gubernur Sumut 2024

Jadwal pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak tahun 2024 akan berlangsung pada November 2024 mendatang.

|
Penulis: AbdiTumanggor | Editor: AbdiTumanggor
tribun medan
PEMILIHAN GUBERNUR SUMUT 2024: Bobby Nasution, Musa Rajekshah alias Ijeck, Edy Rahmayadi, dan Nikson Nababan. (Tribun-medan.com) 

Istri: Satika Simamora, S.E., MM. (Caleg PDIP lolos menjadi DPRD Sumut 2024-2029).

Pendidikan:

- SD Negeri 5 Siborongborong, 1979 - 1985.

- SMP Negeri 1 Siborongborong, 1985 - 1988.

- SMA Negeri 1 Siborongborong, 1988 - 1991.

- Universitas Medan Area, Tahun 1991-1992

- Transfer Kuliah ke Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa "APMD", Yogyakarta, 1992 - 1995.

- Universitas Sumatera Utara, 2015 - 2017

- Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) 2023

Riwayat Organisasi:

- Anggota Bapilu DPD-PDI Perjuangan Provinsi DKI Jakarta 2012.

- Sekretaris DPD Taruna Merah Putih Provinsi DKI Jakarta 2009.

- Pembina Forum Generasi Muda Nababan Boru-Bere Tapanuli 2011.

- Pembina Persatuan Artis Batak Indonesia (PARBI) 2011

- Dewan Pembina LBH - Kesehatan Indonesia

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved