Liga Inggris

Liga Inggris Tengah Pekan, Bigmatch Liverpool vs Chelsea, hingga Siaran Langsung Arsenal

Tengah pekan ini, tersaji Jadwal Liga Inggris Premier League 2023-2024 matchday ke-22 mulai Rabu

Editor: Dedy Kurniawan
ELLIS/AFP
Para pemain Liverpool dan Chelsea berebut bola dalam duel kedua tim 

TRIBUN-MEDAN.com - Tengah pekan ini, tersaji Jadwal Liga Inggris Premier League 2023-2024 matchday ke-22 mulai Rabu (31/1/2024) hingga Jumat (2/2/2024) dini hari WIB.

Pada laga pembukaan pekan ke-22, akan tersaji duel antara Nottingham vs Arsenal, Rabu (31/1/2024) dini hari pukul 02.30 WIB.

Kemudian tengah pekan ini laga yang menjadi sorotan Bigmatch Liverpool vs Chelsea.

Baca juga: Kebakaran Pasar Sidikalang Dua Kali Dalam Sepekan, PD Pasar Perkuat Keamanan Saat Tengah Malam

Baca juga: Pria Terekam CCTV Rusak Altar Sembahyang di Depan Rumah Warga, Ditendang hingga Berantakan

Keseruan duel big match Liverpool vs Chelsea ini berlangsung di Anfiel, Kamis (1/2/2023) dini hari WIB.

 Liverpool vs Chelsea
Liverpool vs Chelsea (AFP)

Sementara Manchester United akan bertandang ke markas Wolves. Berikut jadwal Liga Inggris selengkapnya.

Baca juga: Sejak Xavi Umumkan Hengkang, Cuma Dua Pemain Barca Menangis Ditinggal Pergi

Baca juga: Xavi Hengkang, Thomas Tuchel Tak Peduli Posisi di Bayern Munchen, Kode ke Barcelona

Jadwal pekan ke-22 Liga Inggris:

Rabu 31 Januari 2024:

Nottingham Forest vs Arsenal pukul 02.30 WIB.

Luton Town vs Brighton pukul 02.45 WIB

Fulham vs Everton pukul 02.45 WIB

Crystal Palace vs Sheffield United 03.00 WIB

Aston Villa vs Newcastle 03.15 WIB.

Kamis 1 Februari 2024

Tottenham vs Brentford pukul 02.30 WIB

Liverpool vs Chelsea pukul 03.15 WIB

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved