CPNS 2023

Jangan Sampai Terlewat, Ini Jadwal Masa Sanggah SKB CPNS 2023

Peserta CPNS 2023 yang lolos Seleksi Kemampuan Dasar (SKD) akan mengikuti seleksi tahap selanjutnya, yakni Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).

Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/HO
ILUSTRASI - CPNS 2023. 

TRIBUN-MEDAN.COM - Peserta CPNS 2023 yang lolos Seleksi Kemampuan Dasar (SKD) akan mengikuti seleksi tahap selanjutnya, yakni Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).

Bagi peserta yang lolos seleksi SKB CPNS 2023 akan dilakukan Integrasi Nilai SKD dan SKB pada 23 Desember 2023-4 Januari 2024.

Setelah itu pengumuman kelulusan akan di umumkan pada 5-12 Januari 2024.

Namun bila tidak lolos peserta yang akan mengajukan masa sanggah akan dilakukan pada 13-15 Januari.

Berikut Jadwal Lengkapnya

Pelaksanaan SKB CPNS Non CAT: 3-22 Desember 2023

Pemetaan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT (Input Lokasi SKB): 3-5 Desember 2023

Pemilihan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta Seleksi: 6-8 Desember 2023

Penarikan data final: 9-10 Desember 2023

Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT: 11-12 Desember 2023

Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT: 13-15 Desember 2023

Pelaksanaan SKB CPNS dengan CAT: 16-22 Desember 2023

Integrasi Nilai SKD dan SKB: 23 Desember 2023-4 Januari 2024

Pengumuman Kelulusan: 5-12 Januari 2024

Masa Sanggah: 13-15 Januari 2024

Jawab Sanggah: 13-19 Januari 2024

Sumber: Tribun Medan
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved