Berita Internasional
Saudara Pengantin Wanita Minta Tambahan Uang Mahar, Mempelai Pria Pilih Nikahi Pendamping Pengantin
Seorang pengantin pria batalkan pernikahannya gara-gara saudara laki-laki mempelai wanita menaikkan jumlah mahar secara mendadak.
Penulis: Rena Elviana Purba | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN-MEDAN.com - Seorang pengantin pria batalkan pernikahannya gara-gara saudara laki-laki mempelai wanita menaikkan jumlah mahar secara mendadak.
Tak hanya sekedar membatalkan pernikahannya dengan sang kekasih saja, pengantin pria balas dendam dengan menikahi salah satu pengiring pengantin wanita.
Dikutip Tribun-medan.com dari Sanook.com, Selasa (21/11/2023) pengantin pria yang akrab disapa Tuan Chen akan menikah dengan kekasihnya, Nona Lin.
Pasangan asal Tiongkok itu telah berpacaran sejak kuliah.
Sebelum pernikahan digelar, Tuan Chen telah merencanakan pesta yang terbaik untuk kekasihnya.
Setelah menikah, Tuan Chen juga ingin memulai bisnis agar menambah penghasilannya demi istri dan anak-anaknya kelak.
Nona Lin menyambut baik rencana Tuan Chen dan menyetujui untuk segera menikah.
Saat hari pernikahan tiba, Tuan Chen menjemput pengantin wanita dengan penuh semangat.
Setelah melewati berbagai tantangan sesuai dengan tradisi budaya mereka, akhirnya Tuan Chen sampai di kamar tempat pengantin wanita menunggu.
Dia memegang buket bunga di tangannya dan berlutut di depan kekasihnya.
"Menikahlah denganku," ujar Tuan Chen dengan lantang dan jelas.
Namun saat Nona Lin hendak menerima bunga tersebut, saudara laki-lakinya tiba-tiba berdiri di depannya.
Dia meminta tambahan mahar sebesar Rp 218 juta kepada Tuan Chen.
Tuan Chen tiba-tiba merasa bingung dengan peningkatan jumlah mahar.
Padahal sebelumnya kedua belah pihak pengantin sudah sepakat dengan jumlah mahar yang ditentukan.
| Suami Kendarai Motor dan Gendong Anak Lintas Provinsi lalu Tangkap Basah Istri yang sedang Selingkuh |
|
|---|
| Syok Calon Suaminya Alami Cacat Mata Sebelah, Pengantin Wanita Batalkan Pernikahan |
|
|---|
| Curiga Ada Maling seusai Mendengar Suara Aneh, Suami Justru Temukan Istri Selingkuh dengan Tetangga |
|
|---|
| Suami Diam-diam Pergoki Istri Bersama Pria Lain di Mobil, Alasan Sang Istri Selingkuh Jadi Sorotan |
|
|---|
| Buntut Lecehkan Gadis, Pria Ini Justru Alami Nasib Tragis: Lidahnya Digigit hingga Putus |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Mempelai-Pria-Batalkan-Pernikahan-dan-Nikahi-Pendamping-Pengantin.jpg)