Tribun Wiki
Uang Kertas dan Logam Ternyata Banyak Mengandung Bakteri, Simak Penjelasannya
Benda yang ada di sekitar kita ternyata mengandung banyak bakteri, termasuk uang kertas dan uang logam
Akan tetapi, jumlah bakteri yang ditularkan dari uang kertas dan koin harus signifikan dan hal tersebut sangat jarang terjadi.
Kebersihan tangan tetap harus dijaga
Namun, meski bakteri pada uang kertas atau koin cukup jarang menyebabkan tertular penyakit, bukan berarti Anda melupakan pentingnya untuk menjaga kebersihan pribadi, terutama tangan.
Jika berhalangan untuk mencuci tangan dengan air dan sabun, Anda dapat selalu sedia dan menggunakan hand sanitizer.
Selain itu, hindari memegang area sekitar wajah, terutama bagian sekitar mulut, hidung, dan mata sebelum Anda mencuci tangan atau memastikan tangan sudah bebas dari bakteri.
Tidak ada yang tahu dari mana dan siapa saja yang telah melakukan kontak dengan uang yang sering Anda gunakan setiap hari.
Bahkan uang dipercaya termasuk benda yang lebih kotor dari toilet. Oleh karena itu, upayakan untuk selalu mencuci tangan ketika sempat atau ingat. Kebersihan pribadi hanya dapat dijaga dari diri Anda sendiri.
Hello Health Group dan Hello Sehat tidak menyediakan saran medis, diagnosis, maupun pengobatan. Silakan cek laman kebijakan editorial kami untuk informasi lebih detail.(tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter
| Profil Prof Yohanes Surya, Fisikawan yang Pilih Mundur dari Jabatan Komisaris Independen PT Telkom |
|
|---|
| Profil Petrus Fatlolon, Eks Bupati Tanimbar yang Dulunya Dosen, Kini Masuk Penjara |
|
|---|
| Profil dan Agama Aisha Retno, Penyanyi Keturunan Indonesia yang Sebut Batik dari Malaysia |
|
|---|
| Profil Andi Syaqirah Jainal atau Syaqirah Sidrap, Pedangdut dengan Julukan Ratu Penghayatan |
|
|---|
| Profil Gabriel Han Willhoft, Pesepak Bola Berdarah Indonesia Gantung Sepatu di Usia Muda |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/uang-kertas-tumpuk_20150820_185422.jpg)