Berita Viral
Simon Cowell Kaget Putri Ariani di Posisi 4, Ungkap Sudah Diramal Sosok Ini: Anjing Itu Akan Menang
Putri Ariani gagal meraih juara pertama dalam ajang Americans Got Talent 2023. Meski begitu, Putri Ariani tetap juara di hati masyarakat Indonesia
Adrian Stoica and Hurricane menjadi salah satu peserta internasional yang mengikuti audisi AGT 2023, tepatnya episode 1805.
Hurricane menampilkan berbagai trik seperti tos, lalu melewati berbagai rintangan, berdiri dengan kaki belakang, hingga duduk di atas kaki sang pelatih.
Anjing itu juga bisa menarik rak pakaian dan melompat ke atas hingga memantul dari tubuh Adrian.
Penampilan mereka akhirnya membuatnya lolos ke babak semifinal dengan empat yes dari Simon Cowell CS.
Berikutnya di babak semifinal, Adrian Stoica dan Hurricane menampilkan kegiatan "sehari-hari".
Seperti, Hurricane yang membantu Adrian untuk berkebun dengan berbagai trik yang juga diiringi lagu-lagu.
Penampilan mereka lagi-lagi membuat keempat dewan juri berdiri memberikan standing ovation.
Hasil voting di babak semifinal cukup untuk membawa Adrian Stoica dan Hurricane melaju ke babak final AGT 2023.
Di babak final, Adrian Stoica and Hurricane tampil memeragakan seorang sutradara dan artisnya.
Hurricane bertindak sebagai sutradara, sementara Adrian sebagai bintang film yang diiringi lagu Queen, "Crazy Little Thing Called Love".
Penampilan di babak final ini tak kalah memukau bagi Howie Mandel CS sehingga kembali memberikan empat standing ovation.
Terakhir, di babak result show final AGT 2023, Adrian Stoica and Hurricane berkolaborasi bersama chef Cat Ora untuk menghidangkan makanan anjing dari pasta.
Hingga akhirnya, mereka keluar sebagai pemenang AGT 2023.
Daftar Pemenang AGT 2023
Setelah ke-11 finalis tampil pada result show final AGT 2023, sang pembawa acara, Terry mengundang mereka naik ke atas panggung.
| Sosok Peter Berkowitz yang Membuat Gus Yahya Nyaris Dicopot, Aksi Teriakan Zionis di UI Jadi Pemicu |
|
|---|
| Pesan Terakhir Siswa SD Korban Bully Sebelum Meninggal, Ucap Kata Haru Tanda Perpisahan pada Ibunya |
|
|---|
| Kerjaan Kiper Bandung Selama di Kamboja, Sudah Pulang Disambut Isak Tangis Keluarga |
|
|---|
| Dosen Levi Memang Pecinta Polisi, 2 Kali Pacaran Terakhir Tewas Usai 5 Tahun Bareng AKBP Basuki |
|
|---|
| Fakta-fakta Tewasnya Ibu Hamil Irene Sokoy, Respons Gubernur hingga Klarifikasi RS Jelang Melahirkan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Putri-Ariani-gagal-meraih-juara-pertama-dalam-ajang-Americans-Got-Talent-2023.jpg)