Berita Viral

Mobil Tabrak Truk yang Terparkir, 3 Orang Tewas, Penyebabnya Diduga karena Sopir Mengantuk

Hantaman yang begitu kuat membuat mobil tersebut seketika terpental dan terguling hingga ke sebelah truk-truk yang terparkir di sana.

Penulis: Putri Chairunnisa | Editor: Ayu Prasandi
HO
Detik-detik mobil tabrak truk yang tengah terparkir 

Kelima penumpang mobil yang mengalami laka tunggal itu diduga baru pulang dari kampung halamannya.

Hal itu disimpulkan lantaranditemukan foro ketika rombongan tersebut tengah berada di Cerocok Painan, Sumatera Barat (Sumbar).

Pihak kepolisian masih menyelidiki kecelakaan maut tersebut.

Detik-detik mobil tabrak truk yang tengah terparkir
Detik-detik mobil tabrak truk yang tengah terparkir (HO)

Unggahan ini pun menuai beragam komentar dari warganet yang menyoroti kejadian tersebut.

“Kayaknya bukan ngantuk, tapi karena sopir mengendarainya ngebut. Ga fokus liat ke depan, kaget liat buntut truk parkir masuk badan jalan,” tulis @cahyadii.d.

“Kenapa aturan dilarang berhenti d bahu jalan hanya berlaku di jalan TOL saja?? Apakah tidak bisa di terapkan di jalan raya pada umumnya juga??” tulis @zipana132.

“Kurangnya konsentrasi dalam mengemudi bisa menyebabkan kecelakan, kurangnya jam tidur yang membuat konsentrasi menurun, jadi untuk yang lagi mudik selalu perbanyak istirahat dan selalu jaga kesehatan,” tulis @ramarul.ly.

(cr32/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved