Resep Masakan
Resep Lcyhee Honey Ginger Squash dan Cara Membuatnya
Resep Lcyhee Honey Ginger Squash ini dari tampilannya saja sudah membuktikan kalau rasanya segar mantap banget.
|
Penulis: Rizky Aisyah |
TRIBUN-MEDAN.COM - Resep Lcyhee Honey Ginger Squash ini dari tampilannya saja sudah membuktikan kalau rasanya segar mantap banget.
Begitu mencicipi minuman segar satu ini, mata pun langsung merem melek.
Saking segarnya, minuman dingin ini terasa begitu segar begitu diminum.
Bahan-bahan
Bahan
- 4 sendok makan madu
- 300 ml sari buah lcyhee siap pakai
- 2 sendok makan air jeruk lemon
- 400 gram es batu
- 600 ml ginger ale
Langkah Pembuatan
Campurkan madu, lcychee, air jeruk lemon, dan es batu. Blender hingga halus.
Tuangkan ginger ale dingin. Sajikan.
(cr30/tribun-medan.com)
Resep Lainnya
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/sep-Lcyhee-Honey-Ginger-Squash-dan-Cara-Membuatnya.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.