Anak Kombes Tabrak Pelajar

Ira Riswana Bantah Anaknya Mabuk, Kini Muncul Kejanggalan Kasus Anak Kombes Tabrak Pelajar

Kuasa hukum Ira Riswana menjelaskan tudingan miring tersebut lantaran Maulana Malik Ibrahim anak dari Ira Riswana terlihat sembab.

HO
Artis Ira Riswana dan suaminya Kombes Abu Bakar. Ia yang mnerupakan ibu MMI (18) pengemudi Mercy yang menabrak pelajar hingga tewas merasa tersinggung dengan tawaran damai dari korban 

Hasya yang merupakan mahasiswa Universitas Indonesia (UI) itu tewas setelah terjatuh dari sepeda motornya yang terlindas mobil Pajero yang dikendarai purnawirawan polisi, Eko Setio Budi Wahono.

"Untuk mendapatkan hasil transparan, rekonstruksi ulang menjadi penting. Sebab, orang bisa mengetahui posisi masing-masing. Kalau hanya berdasarkan penyelidikan polisi itu sepihak," ucap Darmaningtyas.

Menurut dia, penanganan kasus kecelakaan lalu lintas tak bakal menimbulkan kegaduhan jika polisi bekerja profesional.

Dia berujar, selama ini polisi masih subyektif melihat siapa yang terlibat dalam kecelakaan itu. "Tentu kasus seperti ini akan terulang. Jadi kuncinya itu pada sikap obyektif dan profesional kepolisian," kata Darmaningtyas.

Penegakan hukum dalam kasus-kasus kecelakaan lalu lintas kerap riuh di publik karena polisi dinilai masih melihat figur atau para pihak yang terlibat dalam suatu peristiwa.

(*/ Tribun-Medan.com)

Sumber: Tribunnews
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved