Muncul Permintaan Maaf Ardhito Pramono Usai Ngamuk Lempar Gelas di Klub Malam

Penyanyi Ardhito Pramono akhirnya minta maaf. Permintan maaf Ardhito muncul setelah dirinya ngamuk di klub malam di Malang.

|
Editor: Salomo Tarigan
Instagram
Ardhito Pramono 

"Loteng, sorry banget guys. Kalian terlalu fokus sama apa yang menurut kalian keren tapi engga banget buat gue. Sorry banget. Ga semua orang gaul kaya lo," lanjut Ardhito Pramono dalan Instagram Story saat itu.

Kemudian akun Twitter yang mengunggah ulang stories itu menuding justru Ardhito Pramono yang berulah karena bertindak seenaknya di kelab tersebut

"Wkwkwkwkkwk siap anak Pramono Anung (Mabuk masuk loteng ga reservasi minta sofa sedangkan loteng full bilang 'gatau gue anak Pramono Anung. Gatau gue ini Ardhito Pramono). Security kita gatau Ardhito Pramono pak kalau kamu Dhani Dewa 19 mungkin security kita tau," tulis akun tersebut.

(Tribunnews.com/Bayu Indra Permana)

Muncul Permintaan Maaf Ardhito Pramono Usai Ngamuk Lempar Gelas di Klub Malam

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved