Pajak Bunga Berastagi
Direlokasi, Para Pedagang Pajak Bunga Berastagi Minta Disbudporapar Karo Tegas Jangan Tebang Pilih
Puluhan pedagang yang berjualan di kawasan Pajak Bunga, Jalan Gundaling, Berastagi, harus pasrah, Kamis (3/2/2023).
Penulis: Muhammad Nasrul |
"Kami enggak setuju kalau ada yang jualan lagi di sini, kalau memang harus di dalam ya semua pindah. Kalau ada yang jualan di sini nanti, kami akan bertindak soalnya kami pedagang yang lama, bayar kami di sini," Katanya.
Lebih lanjut, ketika ditanya apakah para pedagang sudah melihat lapak pengganti yang disediakan di Taman Mejuah-Juah, ia mengaku cukup kecewa.
Pasalnya, ada beberapa hal yang membuat para pedagang tidak nyaman mulai dari belum adanya tamu hingga beberapa hal lain.
(mns/tribun-medan.com)