Berita Seleb
Sering Kena Hujat, Inilah Deretan 6 Kontroversi Konten Ria Ricis
Menengok ke belakang, Ria Ricis ternyata sudah beberapa kali terjerat kontroversi yang membuatnya panen hujatan.
TRIBUN-MEDAN.com - Perjalanan karier YouTuber Ria Ricis yang sudah memiliki puluhan juta subscriber diwarnai beragam kontroversi.
Baru-baru ini, pemilik nama asli Ria Yunita itu bahkan dua kali berturut-turut terkena kontroversi.
Bahkan, Ria Ricis sampai diberitakan media-media asing karena konten kontroversialnya.
Terbaru, istri Teuku Ryan itu bahkan sampai memotong part yang mengundang kontroversi.
Menengok ke belakang, Ria Ricis ternyata sudah beberapa kali terjerat kontroversi yang membuatnya panen hujatan.
1. Gimmick Pamit dari YouTube
Ria Ricis pernah membuat kehebohan pada 2019 lalu dengan konten YouTube 'Saya Pamit' dan 'Saya Kembali'.
Menjadi salah satu YouTuber dengan subscriber terbanyak di Indonesia, konten 'pamit' Ria Ricis pun menuai kehebohan.
Namun, hanya berselang 2 hari dari video tersebut, Ria Ricis menyatakan akan kembali mengunggah konten YouTube.
"Dan jam 3 ada vlog baru di @ricisofficial_ytb dan jam 5 di @rumah.ricis seperti biasa. Insyaallah. Mohon doa dan support kalian. #TheRicis luar biasa kuatnya! #TheRicis bersatu kembali,” tulis Ricis dilansir dari Kompas.com, (29/7/2019).
2. Membuang Squishy ke Laut
Ria Ricis pernah dikecam oleh Garda Satwa dan aktivis lingkungan usai konten membuang squishy ke laut.
Dalam salah satu konten YouTube pribadinya, adik Oki Setiana Dewi ini pernah mengunggah video dimana ia mem-blender squishy, kemudian ia membuang squishy ke laut.
Melansir artikel TribunJateng, Ria Ricis disebut memungut kembali squishy yang telah dibuangnya ke laut itu.
Namun, ia lantas kembali membuang koleksi squishy-nya, kali ini ia membuangnya di toilet.
| INARA Rusli Diisukan Selingkuh dengan Suami Orang, Brand Hijab Langsung Klarifikasi:Tak Sesuai Agama |
|
|---|
| VIRAL Curhatan Penyanyi Ghea Indrawari Kelaparan Saat Konser, Ngaku Belum Makan dari Siang |
|
|---|
| NASIB Inara Rusli Usai Dituding Pelakor, Kini Dipolisikan Influencer Wardatina, Bawa Bukti CCTV |
|
|---|
| Awal Mula Inara Rusli Dituduh Selingkuh dengan Suami Orang, Istri Sah Beberkan Bukti: Ada CCTV |
|
|---|
| Bocor Isi Chat Inara Rusli dengan Istri Saha Insanul Jihadi, Eks Istri Virgoun Dilaporkan ke Polisi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/ria-ricis_20170325_055018.jpg)