Polres Humbahas
Polres Humbahas dan Polsek Jajaran PAM Gereja Beri Rasa Aman
Personel Polres Humbahas dan Polsek Jajaran melakukan pengamanan di setiap gereja yang ada di wilayah hukumnya.
Istimewa
Personel Polres Humbahas saat melakukan pengamanan di setiap gereja saat ibadah minggu
Polres Humbahas dan Polsek Jajaran PAM Gereja Beri Rasa Aman
TRIBUN-MEDAN.com, HUMBAHAS - Personel Polres Humbahas dan Polsek Jajaran melakukan pengamanan di setiap gereja yang ada di wilayah hukumnya.
Kapolres Humbahas AKBP Achmad Muhaimin mengatakan bahwa untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif saat umat Kristiani melakukan ibadah perayaan Hari Minggu pihaknya terjunkan personil untuk melakukan pengamanan pada semua gereja yang menjadi prioritas untuk dilakukan Pengamanan.
"Semoga melalui kegiatan pengamanan ini, bisa memberikan rasa aman dan nyaman kepada jemaat yang melaksanakan Ibadah Minggu," harapnya.
(akb/tribun-medan.com)
Berita Terkait: #Polres Humbahas
| Satlantas Humbahas Bertindak Cepat, Tegur Sopir Angkutan yang Abaikan Keselamatan Pelajar |
|
|---|
| Dua Pelaku Curanmor di Humbahas Ditangkap, Empat Sepeda Motor Diamankan |
|
|---|
| Polres Humbahas Tangkap Pengedar Ganja, Tegaskan Komitmen Perangi Narkoba |
|
|---|
| Eksploitasi di Balik Lampu Kafe, Dua Tersangka Perdagangan Anak Ditetapkan Polres Humbahas |
|
|---|
| Kapolres Humbahas: Polisi yang Baik Bekerja dengan Ikhlas dan Tetap Merangkul Rakyat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Pan-gereja-polres-humbahas-Achmad-Muhaimin.jpg)