Kesehatan

5 Gejala Utama Batu Ginjal, di Antaranya Mual dan Nyeri Pinggang

Akibat nyeri hebat atau nyeri kolik yang meningkatkan produksi asam lambung, lalu berakibat menimbulkan mual sampai muntah

Editor: Salomo Tarigan
shutterstock
Gejala sakit ginjal 

TRIBUN-MEDAN.com - Awal munculnya penyakit ginjal terkadang tidak diketahui.

Hingga kemunculan batu ginja teramat menganggu aktivitas.

Baca juga: Aturan Baru Kapolri Larang Anggota Pakai Senjata Api dan Gas Air Mata, Pengamanan Liga 1 Berubah

Oleh karenanya penting untuk mengenali tanda-tanda batu ginjal di dalam tubuh.

Baca juga: Kemenkes Rilis 12 Obat Sirop yang Aman Dikonsumsi Anak-anak, Cegah Kasus Gagal Ginjal Akut

Menurut Dokter spesialis bedah urologi dr Hery Tiera, Sp.U RSPI terdapat lima gejala utama dari batu ginjal.

Pertama rasa nyeri pinggang.

"Nyeri pinggang dapat dirasakan menjalar dari perut bagian bawah hingga kelamin," ungkapnya pada kanal YouTube RS Pondok Indah dikutip Tribunnews, Selasa (20/12/2022).

Nyeri pinggang disebabkan apa bila batu turun ke saluran kencing atau ureter dan menyebabkan sumbatan.

Kedua, munculnya kencing berdarah.

Hal ini dapat dipahami karena batu yang tajam dan menyebabkan perlukaan pada saluran kencing.

Sehingga menimbulkan pendarahan pada saluran kencing.

Ketiga, sering buang air kecil atau nyeri saat berkemih.

"Situasi terjadi terutama pada batu-batu yang berada pada posisi ureter bagian bawah dekat dengan kandung kemih," papar dr Hery.

Batu pula lah yang menyebabkan nyeri pada saat berkemih.

Keempat rasa mual dan muntah.

Mual dan muntah ini bisa disebabkan karena dua penyebab.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved