Tips
6 Tips Meninggalkan Rumah dalam Keadaan Aman Saat Liburan dan Mudik
Tetapi sebaiknya kamu jangan sembarangan meninggalkan rumah tanpa mengamankan rumah dari bahaya.
Penulis: Rena Elviana Purba | Editor: Ayu Prasandi
Kita tidak dapat mencegah maling masuk ke dalam rumah jika tidak berada di rumah.
Oleh karena itu, untuk mengantisipasi agar tidak kehilangan barang-barang berharga, kamu bisa menyimpan perhiasan dan dokumen di tempat yang sangat rahasia dan memiliki kunci.
Jika kamu tidak percaya, kamu dapat menitipkannya ke orang yang bisa kamu percayai.
Baca juga: 7 Tips Mengatasi Rasa Mual, Duduklah dan Hindari Menekut Perut
8. Periksa kunci jendela dan pintu setidaknya dua kali
Sebelum keluar rumah, kamu harus memerika kembali seluruh jendela dan pintu rumah. Setidaknya hal tersebut kamu periksa dua kali agar memastikan benar-benar terkunci dengan rapat.
Jangan pernah meninggalkan kunci rumah di tempat yang sangat mudah untuk ditebak. Jika perlu, bawalah kunci rumahmu dan seluruh kunci jendela.
(cr19/tribun-medan.com)