Kesehatan
BERITA KESEHATAN HARI INI: Kenali Gejala Diabetes dan 6 Tanda di Kulit Bercak Merah, Sering Infeksi
BERITA KESEHATAN HARI INI: Kenali Gejala Diabetes dan 6 Tanda di Kulit Bercak Merah, Sering Infeksi
TRIBUN-MEDAN.COM - BERITA KESEHATAN HARI INI: Kenali Gejala Diabetes dan 6 Tanda di Kulit Bercak Merah, Sering Infeksi
//
Diabetes dapat berdampak pada seluruh bagian tubuh, gejala diabetes pun bisa muncul pada kulit.
Gejala diabetes pada kulit, melansir American Academy of Dermatology, kerap disalah artikan sebagai kondisi gangguan kulit biasa.
Ternyata saat gula darah terlalu tinggi, gejala diabetes bisa muncul dalam bentuk kondisi-kondisi tertentu pada kulit.
Baca: SETELAH RESMI MENIKAH, Penampilan Baru dan Cara Cut Meyriska Memanggil Suaminya Roger Danuarta
Sebaiknya perhatikan tanda pada kulit, tak hanya butuh perawatan agar tetap cantik.
Kulit pun bisa memperlihatkan ada penyakit serius seperti diabetes dalam tubuh.
Pada umumnya gejala diabetes yang diketahui orang-orang antara lain luka yang tak kunjung sembuh.
Ada tanda-tanda lain yang perlu kamu perhatikan.
Simak 6 tanda pada kulit yang menunjukkan gejala diabetes.
1. Bintik atau garis hitam di sekitar tulang kering
Jarang disadari dan kerap dianggap sebagai bentuk kulit mengalami penuaan.
Kamu perlu waspada jika tanda ini muncul di kulit sekitar tulang kering.
Baca: Fitur Baru Whatsapp (WA), WhatsApp Web via Ponsel hingga Cara Ganti Huruf Jadi Tebal
Ketika diabetes mulai menyerang tubuh, terjadi lekukan pada kulit yang menimbulkan bintik atau garis berwarna gelap.
Biasanya bintik kehitaman ini muncul di area kaki, terutama di sekitar tulang kering.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/gejala-diabetes_20180926_162529.jpg)