TRIBUN WIKI
Sejarah Bangunan Balai Kota Lama Medan yang Kini Jadi Hotel Grand City Hall Medan
Balai Kota Lama Medan adalah bangunan bersejarah yang terletak di sisi barat Lapangan Merdeka, Medan.
Penulis: Array A Argus | Editor: Array A Argus
Dilansir dari WIkipedia, selain bangunan utama dua lantai tersebut, konon kabarnya terdapat terowongan bawah tanah yang dulu digunakan sebagai akses tersembunyi menuju daerah Belawan.
Balai Kota Lama Medan juga menyimpan berbagai barang antik dan ornamen peninggalan masa kolonial yang masih terjaga keasliannya.
Bangunan ini tidak diperbolehkan direnovasi besar-besaran selain untuk perawatan dan pengecatan, sehingga bentuk aslinya tetap terjaga sebagai simbol sejarah dan budaya Medan.(ray/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Gedung-Balai-Kota-Lama-Medan-1.jpg)