TOPIK
Laka Maut Cibubur
-
Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Latif Usman menegaskan bahwa tersangka dalam kasus kecelakaan di Cibubur satu orang, yakni sopir truk tangki.
-
Polisi telah menetapkan sopir dan kernet truk tangki Pertamina ditetapkan sebagai tersangka dalam peristiwa kecelakaan maut di Cibubur.
-
Berikut ini identitas korban tewas dalam kecelakaan maut di Jalan Alternatif Transyogi, Cibubur, Bekasi, Jawa Barat, Senin (18/7/2022).
-
Kecelakaan yang dipicu truk tangki bermuatan bahan bakar minyak (BBM) Pertamina itu mengakibatkan 10 korban tewas dan lima orang mengalami luka-luka.
-
Polisi menyebut jumlah korban meninggal dunia hingga Senin malam, akibat kecelakaan maut diketahui ada 11 orang.
-
Sebuah truk tangki Pertamina terlibat kecelakaan maut di kawasan Jalan Alternatif Cibubur, Jawa Barat pada Senin (18/7/2022).
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved