TAG
Jelang Pemilu 2024
-
Bawaslu Siantar Ingatkan ASN tak Beri Komentar Berbau Politik di Media Sosial
Bawaslu Kota Pematang Siantar menjadi narasumber dalam rapat koordinasi dan kesiapan penyelenggaraan Pemilu 2024.
Senin, 6 November 2023 -
WOW Demi Ketemu Anies Baswedan, Ibu-Ibu di Hatonduhan Siapkan Diri dari Jam Empat Pagi
Ratusan ibu-ibu menanti kedatangan Anies Baswedan di Pondok Persulukan Babussalam yang ada di Nagori Jawa Tongah.
Jumat, 3 November 2023 -
Safari Politik di Tebingtinggi, Anies Baswedan Singgung soal Tutup Alexis saat Jabat Gubernur
Calon presiden (capres) Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan melakukan kunjungan, pada Kamis (2/11/2023) malam.
Jumat, 3 November 2023 -
PDIP Asahan Bentuk Tim Pemenangan, Siap Menangkan Ganjar-Mahfud
Empat partai pengusung dan pendukung Ganjar Pranowo dan Mahfud MD menggelar rapat tim pemenangan daerah capres di kantor PDI Perjuangan.
Selasa, 31 Oktober 2023 -
3.184 Bilik Suara Tiba di Kota Pematang Siantar, Ketua KPU Pastikan Gudang Penyimpanan Aman
KPU Kota Pematang Siantar telah menerima bilik suara untuk kebutuhan Pemilu 2024 sebanyak 3.184 buah. Ribuan bilik suara ini diterima KPU.
Minggu, 29 Oktober 2023 -
Jelang Pemilu, Polres Padangsidimpuan Operasi KRYD Malam Hari
Polres Padangsidimpuan bersama Satpol PP Patroli KRYD di seputaran wilayah Kota Padangsidimpuan, Jumat (27/10/2023) Malam
Sabtu, 28 Oktober 2023 -
Jelang Pemilu, KPUD Karo Terima 4000 Lebih Bilik Suara
Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Karo, baru saja menerima pasokan logistik untuk keperluan Pemilu 2024 mendatang.
Jumat, 27 Oktober 2023 -
Antisipasi Kerusuhan, Polres Tanah Karo Gelar Simulasi Pengamanan Pemilu 2024
Dalam mengantisipasi pergerakan masyarakat yang tidak puas terhadap hasil Pemilu 2024, Polres Tanah Karo mulai melakukan persiapan.
Selasa, 24 Oktober 2023 -
Dibawah Guyuran Hujan Kapolda Sumut Pimpin Gelar Pasukan Ops Mantap Brata 2023-2023
Polda Sumut melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi (Ops) Mantap Brata 2023-2024 di Lapangan Samapta Polda Sumut, Selasa (17/10/2023) pagi.
Rabu, 18 Oktober 2023 -
Puluhan Pemuda Gelar Aksi Dukung Gibran Rakabuming Raka Jadi Cawapres 2024
Puluhan pemuda tergabung dalam perkumpulan "Pemuda Millenial Sumatra Utara" gelar aksi dukungan kepada Gibram Rakabuming Raka untuk menjadi Cawapres.
Jumat, 13 Oktober 2023 -
Berita Foto: Petugas Gabungan TNI-Polri Hadir Saat Sispam Jelang Pemilu 2024, KPU Sumut Dijaga Ketat
Petugas gabungan TNI dan Polri berseragam lengkap terlihat berjaga-jaga di kantor KPU Sumut di Jalan Perintis Kemerdekaan, Medan, Kamis (12/10/2023).
Kamis, 12 Oktober 2023 -
Tunggu Finalisasi DCT, KPU Toba Masih Verifikasi Administrasi Dokumen Terkait Pengajuan Pencermatan
KPU Toba hingga kini masih melakukan verifikasi administrasi dokumen pengajuan pencermatan.
Kamis, 12 Oktober 2023 -
Keluar dari Gerindra dan Bergabung ke NasDem Aulia Agsa Sebut Indonesia Butuh Perubahan
Anggota DPRD Sumatera Utara dari partai Gerindra Aulia Agsa secara resmi bergabung dengan partai NasDem.
Rabu, 4 Oktober 2023 -
Tinggalkan Koalisi Indonesia Maju, Dua Kader Resmi Dukung Anies Baswedan
Dua anggota DPRD dari partai Koalisi Indonesia Maju pendukung Prabowo Subianto resmi bergabung ke partai Nasdem.
Rabu, 4 Oktober 2023 -
Relawan BNBG Deklarasi Dukungan, Yakin Raup 70 Persen Suara di Sumut
Barisan Nasional Bela Ganjar (BNBG) mendeklarasikan dukungan terhadap mantan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai presiden 2024,.
Selasa, 3 Oktober 2023 -
Wakapolri Komjen Agus Minta Warga Sumut Jaga Jari dan Jangan Sebar Hoaks Jelang Pemilu 2024
Wakapolri, Komjen Agus Andrianto mengingatkan masyarakat Sumatera Utara untuk menjaga kondusifitas jelang dan pelaksanaan Pemilu 2024.
Kamis, 21 September 2023 -
Konsolidasi Partai 3 Pilar, Hasto Mimpikan Nias Jadi Gerbang Samudra Hindia
Sekjen PDI-P Hasto Kristiyanto menantang anak muda Kepulauan Nias untuk membangun daerahnya menjadi wilayah yang kuat di Samudera Hindia.
Minggu, 17 September 2023 -
Jelang Pemilu, Bupati Toba Poltak Sitorus Buka Acara Pendidikan Politik ke Masyarakat
Bupati Toba Poltak Sitorus membuka acara pendidikan politik yang disuguhkan oleh Kesbangpol Toba bagi masyarakat dan sejumlah stakeholder terkait.
Jumat, 15 September 2023 -
Polda sumut Gelar Rapat Koordinasi Kesiapan Pemilu 2024
Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi memimpin rapat pematangan segala bentuk persiapan dengan menggelar rapat koordinasi dalam rangka
Jumat, 1 September 2023 -
Ketua Bawaslu Toba Minta Masyarakat Berikan Tanggapan Soal DCS yang Diumumkan KPU
Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Toba Sahat Sibarani menjelaskan, masa penerimaan masukan dari masyarakat terhadap Daftar Caleg Sementara.
Minggu, 27 Agustus 2023