FIFA Matchday

BOCORAN Skema Timnas Indonesia Lawan Lebanon, Patrick Turunkan Skuad Terbaik

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert memberi sinyal di laga ini akan kembali menerapkan skema sama

(Surya/Habibur Rohman)
ELIANO REIJNDER - Aksi Winger Timnas Indonesia, Eliano Reijnders saat melawan pemain China Taipei pada FIFA Matchday di Stadion Gelora Bung Tomo, Jumat (5/9/2025). 

Namun bila finis di posisi ketiga, peluang Indonesia langsung tertutup dan mimpi tampil di panggung terbesar sepak bola dunia harus ditunda.

Menghadapi lawan sekuat Irak dan Arab Saudi yang notabene langganan turnamen besar di Asia, duel uji coba kontra Lebanon tentu bisa menjadi simulasi berharga.

Sebab, Lebanon juga mengandalkan gaya bermain khas Timur Tengah yang bermain fisik, disiplin, dan pressing ketat.

(tribun-medan.com)

Artikel ini sebagain telah tayang di TribunJatim.com

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved