Kualifikasi Piala Asia U23 2026
SKOR AKHIR Timnas U23 Indonesia vs Makau, Rafael Struick dkk Menang Telak 5-0
Timnas U23 Indonesia berhasil mengalahkan Makau pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Asia U23 2026, Sabtu (6/9/2025) malam.
Meski tetap menguasai pertandingan dan banyak peluang tercipta, Timnas U-23 Indonesia gagal menambah gol di sisa waktu babak pertama.
Garuda Muda tutup babak pertama dengan keunggulan dua gol dari Makau.
HT: Makau 0-3 Timnas U-23 Indonesia
Gol: Ieong Lek Hang 4' (GBD), Arkhan Fikri 18'
Kartu Kuning:
Kartu Merah:
Rafael Struick Tambah Gol
Babak kedua berjalan dua menit, Timnas U23 Indonesia berhasil mengubah skor menjadi 3-0 lewat tendangan Rayhan Hannan memanfaatkan kemelut di depan gawang Makau.
Zanadin Fariz mencetak gol keempat bagi Timnas U23 Indonesia lewat sepakan jarak jauhnya di menit ke-67. Skor berubah menjadi 4-0.
Rafael Struick menambah pundi-pundi gol Timnas U23 Indonesia di menit ke-74 memanfaatkan umpan Ananda Raehan.
Skor berubah menjadi 5-0 untuk keunggulan Garuda atas Makau.
Tidak ada lagi gol tercipta hingga wasit menyudahi pertandingan 2 kali 45 kali.
Timnas U23 Indonesia menang telak 5 gol sekalgus meraih 3 poin penuh.
Susunan Pemain:
Makau: 1-Lam Chak Fong (PG), 3-Leong Kun Tou, 4-Lam Weng Kin, 6-Wong Kit Wai, 8-Kou Pak San, 9-Si Hou In, 10-Lei Man Tek, 11-Ieong Lek Hang (Kapten), 17-Huang Cho Fong, 19-Pan Si Kit
Cadangan: 20-Alex Ao (PG), 22-Botelho Felicio Jose (PG), 2-Lei Hou In, 5-Wong Chon Nam, 7-Vong Sai Hou, 12-Wong U Hin, 13-Sou Hin Nang, 14-Go Soi Hou, 15-Lam Nok Io, 21-Lei Cheng Lam, 23-Chen Si Tin
Pelatih: Kwok Kar Lok Kenneth
Timnas U-23 Indonesia: 22-Cahya Supriadi (PG), 3-Kakang Rudianto, 7-Toni Firmansyah, 8-Rayhan Hannan, 10-Arkhan Fikri (Kapten), 11-Rachmat Arjuna, 12-Frengky Missa, 15-Ananda Raehan, 16-Hokky Caraka, 19-Dion Markx, 20-Alfharezzi Buffon
Cadangan: 1-M. Ardiansyah (PG), 23-Daffa Fasya (PG), 2-Muhammad Ferarri, 4-Kadek Arel, 5-Dony Tri, 6-Robi Darwis, 9-Jens Raven, 13-Zanadin Fariz, 14-Rafael Struick, 17-Salim Tuharea, 18-Mikael Tata, 21-Ricky Pratama
Pelatih: Gerald Vanenburg
Link Live Score
Link Live Streaming
(*/TRIBUN-MEDAN.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Rafael-Struick-vs-Korea-Selatan.jpg)