Liga Italia 2025

SKOR AKHIR Inter Milan vs Torino 5-0, Lautaro Martinez dkk Langsung ke Puncak Klasemen

Inter Milan memetik kemenangan penuh atas Torino pada laga yang berlangsung di di Stadion Giuseppe Meazza.

Editor: Salomo Tarigan
(Twitter/Inter Milan)
SELEBRASI LAUTARO MARTINEZ - Penyerang Inter Milan, Lautaro Martinez . Inter Milan memetik kemenangan penuh atas Torino pada laga yang berlangsung di di Stadion Giuseppe Meazza., , Selasa (26/8/2025) dini hari WIB. 

TRIBUN-MEDAN.com - Hasil pertandingan Liga Italia 2025-2026 Inter Milan vs Torino , Selasa (26/8/2025) dini hari WIB.

Inter Milan memetik kemenangan penuh atas Torino pada laga yang berlangsung di di Stadion Giuseppe Meazza.

 I Nerazzurri menyikat  Torino dengan 5 gol tanpa balas.

Kemenanga Inter sekaligus membawa tim ini melesat ke puncak klasemen Liga Italia.

 

Baca juga: Jadwal Timnas Indonesia vs Lebanon, Kluivert Panggil 27 Pemain, Mauro Zijlstra Berpeluang Masuk

Bertindak sebagai tuan rumah, Inter sukses mengawali musim baru bersama Cristian Chivu dengan sangat sempurna. 

Debut Chivu bersama I Nerazzurri di Liga Italia langsung menggila karena timnya mampu mengamankan kemenangan telak 5-0 atas Torino.

Gelontoran 5 gol ke gawang Il Toro dilesakkan oleh empat pemain berbeda dengan Alessandro Bastoni, Marcus Thuram, Lautaro Martinez, dan Ange-Yoan Bonny.

Adapun Thuram menjadi yang tertajam karena berhasil mengemas brace.

Berkat kemenangan lima gol tanpa balas di Giuseppe Meazza ini, Inter Milan langsung menempati capolista alias puncak klasemen.

Lautaro Martinez dkk. berhak duduk di puncak lantaran unggul selisih gol atas Napoli yang mengoleksi 3 gol.

Sementara itu Torino yang dicukur habis-habisan oleh Inter langsung berada di posisi juru kunci.

Klasemen Liga Italia

 
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
35
Inter Milan
1
1
0
0
5
0
5
3
2
35
Napoli
1
1
0
0
2
0
2
3
3
35
Como
1
1
0
0
2
0
2
3
4
35
Juventus
1
1
0
0
2
0
2
3
5
35
Cremonese
1
1
0
0
2
1
1
3
6
35
Roma
1
1
0
0
1
0
1
3
7
35
Verona
1
0
1
0
1
1
0
1
8
35
Fiorentina
1
0
1
0
1
1
0
1
9
35
Atalanta
1
0
1
0
1
1
0
1
10
35
Pisa
1
0
1
0
1
1
0
1
11
35
Udinese
1
0
1
0
1
1
0
1
12
35
Cagliari
1
0
1
0
1
1
0
1
13
35
Lecce
1
0
1
0
0
0
0
1
14
35
Genoa
1
0
1
0
0
0
0
1
15
35
AC Milan
1
0
0
1
1
2
-1
0
16
35
Bologna
1
0
0
1
0
1
-1
0
17
35
Sassuolo
1
0
0
1
0
2
-2
0
18
35
Lazio
1
0
0
1
0
2
-2
0
19
35
Parma
1
0
0
1
0
2
-2
0
20
35
Torino
1
0
0
1
0
5
-5
0
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 

Jalannya Pertandingan

Permainan menyerang segera diperagakan oleh Inter Milan sesaat setelah peluit kick-off dibunyikan oleh wasit.

Tampil dominan, Inter akhirnya baru bisa memecah kebuntuan di menit ke-18.

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved