Berita Viral
Tampang Wawan Pembunuh Sekeluarga Mantan Istri di Pacitan, Jasadnya Ditemukan Tewas di Hutan
Wawan, pelaku pembunuhan mantan istri di Pacitan, ditemukan dalam kondisi tak bernyawa di hutan.
Pasca Timi, mantan mertua pelaku yang laki-laki bernama Miskun juga menyusul Timi.
Kemudian menjadi korban selanjutnya, Miskun disabet oleh Wawan.
"Setelahnya, Bima dan Arga (mantan ponakan) yang masih berusia 10 tahun sembunyi. Tetapi, Arga yang diajak bersembunyi ngomong ketakutan,” urainya.
Dari situ, pelaku Wawan mengetahui keduanya bersembunyi. Pelaku Wawan juga menyabet Arga.
Sementara Bima kabur agar tidak ikut jadi korban.
“Nah awalnya dikira jadi sandera, ternyata Bima kabur. Kami cari, Bima ketemu di rumah. Ini masih kami mintai keterangan,” paparnya.
Hingga kini, pelaku Wawan masih dicari. Dugaan awal pasca melakukan pembantaian terhadap keluarga mantan istri, pelaku kabur ke hutan.
“Untuk pelaku masih kami cari. Kami berusaha menyisir hutan,” pungkas AKP Choirul.
6 Sekolah di Liburkan
Imbasnya kaburnya Wawan, sebanyak enam sekolah dasar (SD) di wilayah tersebut memilih untuk meliburkan sementara kegiatan belajar mengajar di sekolah, sejak Senin (22/9/2025).
Hal itu terlihat di SD Negeri 2 Temon yang tampak lengang.
Ruang kelas kosong, halaman sekolah sepi, dan hanya terlihat beberapa guru yang tetap hadir.
Meski tak berada di sekolah, siswa masih mendapatkan pelajaran sekolah dari rumah.
Seorang guru mengungkapkan, orangtua siswa khawatir lantaran anak-anaknya harus melewati hutan untuk menuju sekolahan.
Sehingga keputusan diambil untuk sementara belajar dari rumah demi keamanan siswa.
| Viral Pria Siantar Ngamuk tak Dapat BLT 900 Ribu, Orang Bermobil Dapat, Dinsos Turun Setelah Viral |
|
|---|
| Akhirnya Bareskrim Tanggapi Usai Viral Wanita tanpa Busana Ludahi Kitap Suci Alquran |
|
|---|
| Motif Pria Ngaku Anak Anggota Propam Bawa Mobil dari Polsek, Reaksi Polda Metro Jaya |
|
|---|
| BUKAN Korban TPPO, Rizki Bohongi Ibunya, Ngaku Dikontrak PSMS Medan, Ternyata Berangkat ke Kamboja |
|
|---|
| LISA MARIANA Ngaku Malu Jadi Tersangka Video Syur 4 Menit, Khawatir Kondisi Psikis Anak Masa Depan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/wawan-pacitan-tribunmedan.jpg)