Berita Viral
NASIB 7 Pekerja Freeport Tertimbun Area Tambang Selama 9 Hari, Menteri Bahlil Sebut Sulit Evakuasi
Tujuh pekerja Freeport tertimbun di area tambang bawah tanah rasberg Block Cave (GBC), Distrik Tembagapura, Kabupaten Mimika, Papua Tengah
"Kami tidak akan menyerah dan akan terus mengerahkan segala daya upaya. Keluarga dari karyawan juga telah berada di Tembagapura untuk mendapat informasi langsung, dukungan dan pendampingan," ujar Katri.
Pimpinan Freeport-McMoRan, Chairman of the Board of Directors Richard Adkerson, President and Chief Executive Officer Kathleen Quirk, didampingi Presiden Direktur PT Freeport Indonesia Tony Wenas telah meninjau langsung upaya penyelamatan yang dilakukan.
Mereka juga telah bertemu dengan keluarga karyawan serta mengikuti doa bersama di berbagai komunitas di Tembagapura.
Kepala Inspektur Tambang (KaIT) bersama tim Inspektur Tambang dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), beserta Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Basarnas Mimika juga telah meninjau beberapa titik tempat upaya evakuasi dilakukan.
Baca juga: Bunda PAUD Deliserdang: Peran Orang Tua, Guru & Perpustakaan yang Menyenangkan Tingkatkan Minat Baca
Baca juga: Deliserdang Capai Urutan Ketiga Implementasi PBG Rp0 MBR se-Indonesia
(*/tribun-medan.com)
Artikel sudah tayang di tribunnews.com
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Tujuh pekerja Freeport tertimbun di area tambang
Freeport
Bahlil Lahadalia
pekerja tambang
Tribun-medan.com
| Disindir PSI soal Nenek-nenek Puluhan Tahun Jabat Ketum Partai, PDIP: Jokowi Jilat Ludahnya Sendiri |
|
|---|
| PEKERJAAN Insanul Fahmi yang Diisukan Selingkuh dengan Inara Rusli, Punya Usaha Katering di Medan |
|
|---|
| TERPESONA Seragam dan Pistol, Wanita Asal Tuban Ditipu Polisi Gadungan, Rugi Rp 170 Juta |
|
|---|
| RIZKI Kiper Bandung yang Bohongi Ibunya Demi ke Kamboja, Akhirnya Tiba di Indonesia, Menangis Nyesal |
|
|---|
| POTRET Rizki Tiba di Indonesia, Sempat Heboh Diduga Jadi Korban TPPO Kamboja, Nangis Peluk Keluarga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Ketua-Umum-Golkar-Bahlil-Lahadalia-f.jpg)