Deli Serdang Terkini
Fakta Program MBG yang Berjalan di Deli Serdang, Lebih Banyak Sekolah yang Belum Dapat
Hingga saat ini masih banyak sekolah-sekolah di Kabupaten Deli Serdang yang belum menerima manfaat dari program Makan Bergizi Gratis (MBG).
Penulis: Indra Gunawan | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/ISTIMEWA
TINJAU DAPUR: Bupati Deli Serdang, dr Asri Ludin Tambunan meninjau dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Nusantara Alam Abadi di Jalan Glugur Rimbun Diski, Desa Sei Mencirim, Kecamatan Sunggal beberapa waktu lalu. Saat ini masih banyak dapur SPPG yang belum beroperasi.
Lebih baik katanya program ini diganti dengan program pendidikan gratis sampai tingkat Sarjana.
"Kalau SMA ya bayar juga walaupun negeri. Kan lebih bagus pokoknya nggak ada bayar bayaran lagi di sekolah. Kalau bisa bagaimana negara ini bisa gratis pendidikan sampai sarjana. Biar yang susah pun bisa juga merasakan bagaimana kuliah," katanya.
(dra/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Berita Terkait: #Deli Serdang Terkini
| Kadisdukcapil Deli Serdang Kena Geser Bupati Aci, Berikut Daftar Susunan Pejabat yang Dilantik |
|
|---|
| Profil AKP Resti Widya Sari, Kasat Lantas Deli Serdang yang Baru Sebulan Menjabat |
|
|---|
| Warga Desa Pujimulyo Demo ke Kantor DPRD Deli Serdang, Begini Keterangan Kepala Desa |
|
|---|
| RAPBD 2026 di Deli Serdang Tak Kunjung Dibahas oleh Anggota DPRD, Ini Alasannya |
|
|---|
| Setelah Disurati Pemkab 3 Kali, Bawaslu Deli Serdang Akhirnya Siap Angkat Kaki dari Kantor |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Bupati-Deli-Serdang-dr-Asri-Ludin-Tambunan-meninjau-dapur-SPPG.jpg)