Berita Internasional
Kesal Mahar Pernikahan Putrinya Dikritik dan Ditolak Mempelai Pria, Sang Ayah Polisikan Calon Mantu
Ayah pengantin wanita merasa malu dan tersinggung dengan sikap pengantin pria beserta keluarganya.
Penulis: Rena Elviana Purba | Editor: Randy P.F Hutagaol
"Tapi pada hari pernikahan, mempelai pria beserta keluarganya tidak ada yang datang."
"Saya dan putri saya menunggu mereka, bahkan kami berusaha menghubungi ponselnya."
"Tetapi kami tidak mendapat jawaban, yang membuat kami menjadi marah dan malu."
Baca juga: Viral Pengantin Pria Meninggal Dunia di Hari Pernikahannya, Sempat Mengeluh soal Musik DJ yang Keras
Setelah beberapa jam menunggu jawaban, akhirnya salah satu kerabat mempelai pria datang ke lokasi pernikahan.
Tetapi mereka mengatakan pihak pengantin pria membatalkan pernikahan.
Mereka menolak mahar yang diberikan dan memilih untuk membatalkan pernikahan tersebut.
Ayah pengantin wanita merasa kesal karena mahar pernikahan putrinya dikritik oleh pengantin pria beserta keluarga besarnya.
Bahkan karena mahar pernikahan tersebut, pengantin pria menolak datang dan membatalkan pernikahan.
Setelah melakukan diskusi dengan para tetua dan kerabat keluarga lainnya, ayah pengantin wanita memutuskan untuk melaporkan kejadian tersebut ke polisi.
Polisi mengatakan bahwa keluarga mempelai pria menolak perabotan tersebut karena dianggap sudah tua dan itulah sebabnya mereka tidak hadir di acara pernikahan.
Polisi menambahkan, kasus yang berdasarkan pasal-pasal terkait KUHP dan UU Larangan Mahar telah didaftarkan dan penyelidikan lebih lanjut sedang dilakukan.
(cr19/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Tak Sadar Jadi Selingkuhan, Wanita Ini Syok Kekasihnya Ternyata Sudah Punya Istri dan Anak |
|
|---|
| Pulang Kerja Lebih Awal, Wanita Ini Syok Temukan Suami dan Kakak Perempuannya tanpa Busana di Dapur |
|
|---|
| Viral Paman Pengantin Pria Ditampar Penari Wanita Gegara Lakukan Pelecehan selama Dansa di Panggung |
|
|---|
| Viral Pengantin Wanita Diduga Kawin Lari dengan Selingkuhannya Beberapa Jam setelah Resmi Menikah |
|
|---|
| Baru 10 Hari Menikah, Janda Anak 4 Laporkan Suaminya atas Dugaan Pencurian dan Ancaman Kekerasan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Pengantin-pria-batalkan-pernikahan_Berita-Viral-Internasional_.jpg)