Kolaborasi Sumut Berkah
Gubsu Dorong Percepatan Pengadaan Sarana SPPG MBH, 33 Kepala Daerah Teken Nota Kesepahaman
Bobby Nasution mendorong seluruh kabupaten/kota se-Sumut, mempercepat pengadaan lahan untuk pendirian Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG).
Editor:
Jefri Susetio
Istimewa
NOTA KESEPAHAMAN MAKAN BERGIZI GRATIS: Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Nasution menyaksikan Penandatanganan Nota Kesepahaman antara Kepala Badan Gizi Nasional Dadan Hindayana dengan Bupati Nias Barat Eliyunus Waruwu sebagai perwakilan dari Bupati dan Walikota Siantar Wesley Silalahi sebagai perwakilan Walikota Sumut, di Aula Raja Inal Siregar Kantor Gubernur Sumut, Jalan Dponegoro 30 Medan, Kamis (19/6/2025). Hadir pada kesempatan tersebut Wakil Gubernur Sumut Surya serta para Bupati dan Walikota se- Sumut.
Sedangkan ada dua jenis mitra yang terliat dalam skema pelibatan pedagang kecil dalam menyediakan bahan baku untuk program MBG ke setiap SPPG.
Yakni sebagai penyelenggara SPPG dan kedua sebagai pemasok bahan baku. Sehingga semua peluang tersebut sangat memungkinkan.
Turut hadir dalam kegiatan MoU tersebut di antaranya Ketua DPRD Sumut Erni Ariyanti, para Bupati/Walikota se-Sumut atau yang mewakili, serta perwakilan unsur Forkopimda dan lainnya.
(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Jumlah-SPPG-di-Sumut.jpg)