Piala Dunia Klub 2025

Real Madrid Kegemukan, Bawa 34 Pemain di Piala Dunia Klub 2025, Arnold dan Huijsen Bakal Debut

ambisi untuk menambah koleksi trofi internasional mereka, Los Blancos membawa 34 pemain dalam rombongan besar ke Amerika Serikat.

(X/Real Madrid)
SKUAT REAL MADRID - Pemain Real Madrid, Brahim Diaz (kiri), Thibaut Courtois (tengah) dan Federico Valverde saat persiapan latihan untuk tampil di Piala Dunia Klub 2025. Skuat Real Madrid kegemukan dengan membawa sebanyak 34 pemain untuk tampil di Piala Dunia 2025. 

Berikut daftar skuad Real Madrid untuk Piala Dunia Klub 2025:

Kiper

Courtois, Lunin, Fran Gonzalez, Sergio Mestre

Bek

Carvajal, Militao, Alaba, Alexander-Arnold, Lucas Vazquez, Fran García, Ruediger, Mendy, Huijsen, Youssef, Jacobo, Asencio, Fortea, Diego Aguado

Gelandang

Bellingham, Camavinga, Valverde, Modric, Tchouameni, Arda Guler, Ceballos, Chema, Víctor Munoz, Mario Martín

Penyerang

Vinicius, Mbappe, Rodrygo, Endrick, Brahim, Gonzalo

(Tribun-Medan.com)

Artikel ini telah tayang di BolaSport.com

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Berita viral lainnya di Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved