Berita Viral
PROFIL Irjen Daniel TM Silitonga Dimutasi dari Kapolda NTT Menjadi Kasespim Lemdiklat Polri
Mutasi polisi ini tertuang dalam Surat Telegram bernomor: ST/1084/V/KEP./2025, tanggal 20 Mei 2025.
Irjen Pol Daniel Tahi Monang Silitonga dikenal sebagai sosok pemimpin penuh kebapakan.
Irjen Pol Daniel Tahi Monang Silitonga lahir 8 Oktober 1968.
Sejak 7 Desember 2023 menjabat sebagai Kepala Kepolisian Nusa Tenggara Timur (NTT).
Daniel Tahi Monang Silitonga, lulusan Akpol 1990.
Ia berpengalaman dalam bidang reserse.
Jabatan sebelumnya adalah Kapolda Papua Barat.
Selain itu, Daniel merupakan putra daerah Sumatera Utara yang berasal dari Aek Kahombu, Tano Tombangan Angkola, Tapanuli Selatan.
Ia menamatkan pendidikan SD dan SMP di Tantom Angkola, serta SMA Budi Mulia Pematangsiantar.
AKPOL Tahun 1990
PTPTIK SESPIM Tahun 2006
SESPIMTI Tahun 2014.
Jabatannya di Polri:
Wakapolsek Asembagus
Kapolsek Besuki
Kapolsek Tanjung Duren
| KEBERADAAN AKBP B Polisi yang Temukan Dosen Untag Tewas Tanpa Busana di Hotel, Gelagatnya Disorot |
|
|---|
| MISTERI Kematian Dwinanda Linchia Levi, Dosen Muda Untag yang Ditemukan Tanpa Busana di Kamar Hotel |
|
|---|
| HUBUNGAN Pria yang Ditusuk Oknum TNI dengan Istri Pelaku Bukan Selingkuhan, Anak Kandung Buka Suara |
|
|---|
| PENGAKUAN Helwa Makan Nasi Campur Air Usai Dinikahi Habib Bahar Disentil Pedas: Gak Masuk Akal |
|
|---|
| Sebelum Ditemukan Tewas Dosen Untag Curhat soal Perwira Polisi AKBP B, Keluarga Heran |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Kapolda-NTT-dimutasi-Kapolri.jpg)