Liga Spanyol
Hasil Liga Spanyol - Real Madrid Hajar Cetla Vigo, Mbappe Brace, Arda Guler Cetak Gol Spektakuler
Real Madrid berhasil amankan tiga poin usai kalahkan Celta Vigo pada pekan ke-34 Liga Spanyol 2024-2025
TRIBUN-MEDAN.com - Real Madrid berhasil amankan tiga poin usai kalahkan Celta Vigo pada pekan ke-34 Liga Spanyol 2024-2025, Kylian Mbappe buat brace dan Arda guler cetak gol spektakuler.
Real Madrid menjamu Celta Vigo pada jornada 34 Liga Spanyol 2024-2025. Duel tersebut digelar di Santiago Bernabeu, Minggu (4/5/2025) malam WIB.
Hasilnya, Real Madrid menang dengan skor ketat 3-2.
Dikutip dari laman resmi LaLiga, Los Blancos tampil lebih mendominasi dengan memegang penguasaan bola sebesar 58 persen.
Dari segi peluang, Madrid melepaskan 14 tembakan dengan 5 mengarah ke gawang.
Baca juga: PREDIKSI Skor Bologna Vs Juventus, Juve Tak Diunggulkan, Rawan Gagal Bertahan di Zona UCL
Adapun Celta Vigo memproduksi 11 tembakan yang 6 di antaranya menuju tepat sasaran.
Tambahan tiga poin membuat Real Madrid terus memepet Barcelona yang berada di puncak klasemen.
Selisih poin kedua tim kembali menjadi empat angka setelah sama-sama memetik kemenangan pada pekan ini.
Barcelona menang tipis 2-1 atas Real Valladolid.
Jalannya pertandingan
Meski bertindak sebagai tim tamu, Celta Vigo tidak takut untuk bermain terbuka.
Di sisi lain, Real Madrid memilih meladeni permainan Celta Vigodengan penampilan agresif
Alhasil, jual beli serangan antara kedua tim tidak terhindarkan.
Peluang tepat sasaran pertama dalam laga ini dicatatkan oleh Celta Vigo lewat sundulan Marcos Alonso pada menit ke-7.
Baca juga: LIVE Streaming Chelsea Vs Liverpool Jam 22.30 WIB, Akses di Sini Link Nonton Liga Inggris via HP
Di dalam kotak penalti, dia menyambar umpan silang Fran Beltran dan mengarahkan bola ke sudut kanan gawang.
| Demi Strategi Branding, Real Madrid Resmi Ubah Nama Stadion Santiago Bernabeu, Hapus Santiago-nya |
|
|---|
| KABAR TERKINI Lionel Messi Bisa Bermain Lagi Bersama Barcelona, Aturan Unik MLS |
|
|---|
| UPDATE Liga Spanyol - Real Madrid Ditahan Imbang Vallecano, Barcelona Tempel Lagi Los Blancos |
|
|---|
| LIVE SCORE Rayo Vallecano Vs Real Madrid Jam 22.15 WIB, Beban Berat Madrid Raih 3 Poin |
|
|---|
| Berita Terbaru Barcelona, Robert Lewandowski Ogah Hengkang, Man United dan AC Milan Gigit Jari |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Real-madrid-vincius-mabppe.jpg)