Sumut Terkini

Respons Bobby Nasution: Perlu Diperbaiki Sistemnya, Surat Edaran Disdik Sumut Terkait Study Tour

Gubernur Sumut Bobby Nasution mengatakan akan memperbaiki sistem study tour dan perpisahan yang dilakukan setiap Sekolah Menengah dan Kejuruan Negeri.

Penulis: Anisa Rahmadani | Editor: Abdan Syakuro

"Diluar SPP, tidak boleh mengutip. Kalau murid yang ngumpul dana, silahkan. Tapi pihak Sekolah tidak boleh intervensi, meminta dan memberikan surat edaran kutipan itu tidak boleh," tuturnya.

Basir menyampaikan, seluruh Sekolah diimbau untuk melaksanakan kegiatan perpisahan di Sekolah saja.

"Kalau siswa mau beli baju custom di hari perpisahan mereka patungan itu tidak masalah. Asal jangan Sekolah yang meminta. Dan seluruh sekolah diimbau lakukan perpisahan di Sekolah saja," jelasnya.

(CR5/Tribun-Medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved