Liga Champions

LIVE SCORE Atletico Madrid vs Real Madrid 1-0, Los Blancos Syok, Link Siaran Langsung Liga Champions

Atletico Madrid vs Real Madrid, kedua tim bertarung di leg kedua babak 16 besar Liga Champions, Kamis (13/3/2025) di Wanda Metropolitano.

Editor: Salomo Tarigan
DOK Twitter/Real Madrid
DUEL ATLETICO vs MADRID- Tendangan kapten Real Madrid, Valverde dihalau pemain Atletico Madrid pada leg pertama 16 besar Liga Champions 2024-2025. Atletico Madrid dan Real Madrid kembali berduel pada leg kedua, Kamis (13/3/2025) dini hari WIB. 

TRIBUN-MEDAN.com - Sedang berlangsung laga Atletico Madrid vs Real Madrid

Atletico Madrid vs Real Madrid, kedua tim bertarung di leg kedua babak 16 besar Liga Champions, Kamis (13/3/2025) di Wanda Metropolitano.

Atletico Madrid sementara unggul.

Los Blancos dibuat syok dengan keunggulan cepat yang dibukukan Atletico Madrid.

Atletico Madrid, pada laga ini, berhasil unggul cepat lewat gol Conor Gallagher di menit pertama.

Tepatnya, Gallagher membuat golnya saat pertandingan baru memasuki detik ke-27.


Ia memanfaatkan umpan dari Rodrigo de Paul untuk mengubah skor menjadi 1-0 untuk Atletico Madrid.

Sekaligus gol itu turut mengubah agregat skor menjadi 1-1 antara Atletico Madrid dan Real Madrid

Jalannya Laga

Atletico Madrid menghadapi Real Madrid dengan semangat tinggi.

Mereka bertekad mengejar ketertinggalan agregat atas pesaingnya tersebut.


Terbukti, Atletico Madrid langsung tampil menekan sejak mendapatkan bola pertama.

Hasilnya langsung ketara saat pertandingan baru berlangsung satu menit.

Pemain tengah mereka, Conor Gallagher, mencetak gol untuk Los Colchoneros.

Eks pemain Chelsea itu berdiri di tempat yang tepat untuk meneruskan upaya dari Rodrigo de Paul yang diblok pemain Real Madrid.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved