Liga Inggris

Hasil Liga Inggris - Liverpool Amankan 3 Poin dari Southampton, Mo Salah Sejajar Rekor Harry Kane

Liverpool meraih kemenangan dramatis dengan comeback 3-1 atas tamunya, Southampton, pada Sabtu (8/3/2025) malam WIB di Anfield.

(Premier League)
HASIL LIGA INGGRIS - Penyerang Liverpool, Mohamed Salah selebrasi usai cetak gol ke gawang Southampton di Liga Inggris 2024-2025. Liverpool sukses menang 3-1 atas Southampton pada pekan ke-28, Sabtu (8/3/2025). 

Tak ada gol tercipta, skor 3-1 untuk keunggulan Liverpool bertahan hingga laga usai.

Susunan Pemain
Liverpool (4-3-3)

Alisson; I. Konate, van Dijk, Tsimikas, T. Alexander-Arnold; Szoboszlai, R. Gravenberch, C. Jones; Mo Salah, D. Nunez, L. Diaz.

Southampton (4-2-3-1)

A. Ramsdale; Harwood-Bellis, J. Bednarek, Walker-Peters, R. Manning; W. Smallbone, Ugochukwu; K. Sulemana, M. Fernandes, T. Ddibling; A. Gronbaek.

(Tribun-Medan.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan

 

 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved