Mudik Lebaran 2025
Cara Mendapat 500 Tiket Gratis Pelni Mudik Lebaran 2025, Dibuka Mulai 19 Maret 2025
500 tiket mudik gratis dibagikan PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) untuk lebaran 2025.
Editor:
Azis Husein Hasibuan
TRIBUN MEDAN/HO
Ilustrasi Tampilan KM Kelud terbaru. PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) cabang Medan telah mempersiapkan kapal tambahan untuk mengakomodasi lonjakan penumpang pada masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023/2024.
4. Calon pemudik yang memenuhi syarat dan telah diverifikasi akan diundang ke dalam Grup Whatsapp
5. Kode booking calon pemudik akan diinformasikan melalui Grup Whatsapp
6. Setelah mendapatkan kode booking, calon pemudik wajib datang 5 jam sebelum waktu keberangkatan kapal
7. Calon pemudik wajib taat dan patuh terhadap aturan yang berlaku
8. Kuota tersedia 500 seat
(*/ Tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram , Twitter dan WA Channel
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Ilustrasi-Tampilan-KM-Kelud-terbaru-111.jpg)