Sumut Terkini
Berhasil Membangun Kota Medan, Warga Berharap Bobby Nasution Juga Fokus Infrastruktur di Sumut
Tidak sedikit infrastruktur berhasil dibangun Bobby Afif Nasution saat menjabat Wali Kota Medan seperti pembangunan Lapangan Merdeka dan Bus Listrik
Editor:
Jefri Susetio
Tribun Medan/HO
Tidak sedikit infrastruktur yang berhasil dibangun Bobby Afif Nasution saat menjabat Wali Kota Medan. Satu di antaranya Bus Listrik yang menjadi pilihan akses transportasi warga Kota Medan.
Tetapi juga memastikan konektivitas hingga ke daerah terpencil dan pedesaan.
“Dengan demikian, transportasi dan distribusi barang serta jasa dapat berjalan lancar, sehingga manfaat pembangunan dapat dirasakan oleh seluruh masyarakat, termasuk di wilayah pedesaan,” ungkap Bobby Nasution saat Rapat Paripurna Rangka Penyampaian Pidato Sambutan Gubernur Sumut Masa Jabatan 2025-2030, di Ruang Rapat DPRD Sumut, Jalan Imam Bonjol, Medan, Senin (3/3/2025).
(*)
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Dukung-Zero-Emission-PLN-turut-serta-Sukseskan-Launching-Bus-Listrik-BRT-Kota-Medan-5.jpg)