Kumpulan Doa
Kumpulan Doa yang Diajarkan Rasulullah Ketika Menghadapi Kesulitan Termasuk Soal Keuangan
untuk menghadapi kesulitan adalah dengan berdoa kepada Allah SWT, memohon pertolongan dan kemudahan dalam segala urusan.
Robbanaa laa tuaa khidznaa innasiinaa au akhtho'na, robbanaa walaa tahmil 'alainaa ishran kamaa hamaltahuu 'ala al ladziina min qoblinaa, robbana walaa tuhammilnaa maa laa thoo qatalanabih, wa' fuanna waghfirlanaa warhamnaa, anta maulana fansurnaa 'ala al qaumilkaafiriin.
Artinya: "Ya Tuhan kami, janganlah Engkau hukum kami jika kami lupa atau salah. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebankan kepada kami beban yang berat sebagaimana Engkau bebankan kepada orang-orang sebelum kami. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau pikulkan kepada kami apa yang tak sanggup kami memikulnya. Beri maaflah kami, ampunilah kami, dan rahmatilah kami. Engkau penolong kami, maka tolonglah kami terhadap kaum yang kafir." (QS. Al-Baqarah: 286).
Ketika mengalami kesulitan ekonomi, jangan pernah putus asa.
Selain berusaha dengan maksimal, umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak doa dan tawakkal kepada Allah SWT.
Doa-doa di atas bisa diamalkan dalam kehidupan sehari-hari agar diberikan kemudahan, keberkahan, serta pertolongan dari Allah SWT dalam menghadapi setiap kesulitan.
Semoga doa-doa ini dapat menjadi amalan yang bermanfaat dan membawa ketenangan hati bagi yang sedang menghadapi ujian ekonomi. Aamiin.
(*/ Tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram , Twitter dan WA Channel
| Doa Terbaik Memohon Diberikan Jodoh, Lengkap Amalan Agar Cepat Nikah |
|
|---|
| Doa Terbaik Rasulullah Memohon Kesembuhan Ketika Sakit, Lengkap Arab dan Latin |
|
|---|
| Bacaan Doa Pagi Terbaik Memohon Rezeki Sesuai Anjuran Rasulullah |
|
|---|
| Amalkan Sebelum Pergi Cari Nafkah, Doa Pagi Untuk Rezeki Sesuai Anjuran Rasulullah |
|
|---|
| Doa Terbaik Rasulullah Pagi Hari Untuk Rezeki, Sebaiknya Amalkan Sebelum Pergi Cari Nafkah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Keistimewaan-Al-Quran.jpg)