Liga Eropa UEFA

SEDANG BERLANGSUNG Live Streaming Manchester United vs Rangers Babak I Skor 0-0,Link Live Liga Eropa

Sedang berlangsung matchday ke-7 Liga Eropa antara Manchester United vs Rangers. Setan Merah berpeluang pertahankan rekor unbeatennya.

Editor: Salomo Tarigan
X.COM/SPORTFACE2016
Live Streaming Liga Eropa Manchester United vs Rangers 

TRIBUN-MEDAN.com - Sedang berlangsung matchday ke-7 Liga Eropa antara Manchester United vs Rangers.

Duel Manchester United vs Rangers digelar Jumat (24/1/2025).

Manchester United vs Rangers berlangsung di Old Trafford Stadium mulia pada pukul 03.00 WIB.

Babak pertama usai.  Duel Man United vs Rangers berakhir imbang 0-0 hingga turun minum.

Laga Man United vs Rangers akan dilanjutkan di babak kedua.

Setan Merah berpeluang pertahankan rekor unbeatennya.

 

Baca juga: LIVE SCORE Live Streaming Lazio vs Real Sociedad 3-0, Live Liga Eropa Sedang Berlangsung

Pertandingan Manchester United vs Rangers dapat disaksikan melalui live streaming TV Online.

Akses link live di akhir artikel ini.

Menjamu Rangers, Manchester United tentu berambisi untuk melanjutkan tren tak terkalahkan di Liga Eropa.

Seperti diketahui, Manchester United memang sempat mengawali Liga Eropa musim 2024/25 dengan tiga hasil imbang berturut-turut.

Setan Merah meraih hasil imbang 1-1 kontra FC Twente, kemudian imbang 3-3 melawan Porto, dan imbang 1-1 atas Fenerbahche.

Baca juga: JADWAL Siaran Bola Liga Eropa Malam Ini, Man United Vs Ranger, Twente Menanti Kembali Mees Hilgers

Namun setelah itu, Manchester United berhasil bangkit dan meraih tiga kemenangan beruntun di Liga Eropa.

Di mulai dari menghajar PAOK 2-0, kemudian menggasak Bodo/Glimt 3-2, dan terakhir menang atas Viktoria Plzen 2-1.

Rentetan unbeaten tersebut membuat Manchester United bertengger di peringkat ketujuh klasemen Liga Eropa dengan 12 poin.

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved